Tanpa sitrun dan air panas, cara pria cuci handuk dekil ini ampuh bikin kinclong pakai 1 bahan dapur
Diperbarui 2 Feb 2024, 13:49 WIB
Diterbitkan 2 Feb 2024, 22:00 WIB
Brilio.net - Tingginya intensitas penggunaan handuk membuatnya harus rutin dicuci. Bukan tanpa sebab, kondisi handuk yang lembap membuat noda bisa dengan mudah membekas dan sulit hilang. Nggak cuma itu, handuk juga kerap menyimpan menyimpan bakteri dan jamur karena selalu lembap.
Nah, bakteri dan jamur ini biasanya dapat membuat noda di handuk juga semakin menyebar dan membandel. Di sisi lain, hal tersebut juga memengaruhi aroma handuk saat digunakan. Biasanya handuk yang kotor dan penuh bakteri cenderung mengeluarkan bau apek yang cukup pekat.
-
Bukan diberi sitrun, ini cara mencuci handuk dekil agar kinclong lagi pakai tambahan 1 bahan dapur Langsung bersih, bikin nyaman dipakai kembali.
-
Bukan disikat larutan sitrun, ini trik ampuh memutihkan handuk dekil cuma pakai 2 bahan dapur Handuk dekil yang tidak dibersihkan dapat menimbulkan iritasi dan ruam
-
Tanpa direndam larutan sitrun, ini cara mencuci handuk dekil jadi kinclong lagi pakai 3 bahan dapur Tak direndam larutan sitrun, ternyata ada bahan lain yang ampuh untuk mencuci handuk dekil
Jika dibiarkan begitu saja, handuk yang digunakan bisa jadi makin dekil dan kurang nyaman digunakan. Kamu harus segera mencucinya dengan trik khusus karena biasanya detergen saja kurang ampuh mengembalikan kecerahan handuk. Salah satu trik khusus yang kerap digunakan banyak orang adalah dengan merendam handuk dalam larutan sitrun dan air panas. Cara ini dinilai dapat membunuh bakteri sekaligus mengembalikan warna cerah pada handuk.
Sayangnya, penggunaan sitrun sebenarnya memiliki risiko tersendiri. Jika digunakan terlalu sering, sitrun dapat merusak serat kain dan membuat permukaan handuk jadi kasar. Oleh sebab itu, penggunaannya harus dibatasi.
Nah, supaya lebih aman, kamu bisa meniru trik mencuci handuk dekil seperti yang dilakukan seorang pria pemilik akun TikTok @yahman.cn. Melalui salah satu video yang diunggah, pria bernama Yahman ini mengaku tidak menggunakan sitrun ataupun air panas untuk mencuci handuk super dekil miliknya.
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- Cara wanita memutihkan kaus kaki dekil ini ampuh tanpa cairan pemutih, cukup tambah 3 bahan dapur
- Tak diberi kapur barus, ini trik basmi bau pesing dan tak sedap di kamar mandi andalkan 2 bahan dapur
- Cukup tambah 1 bahan dapur, ini trik ampuh bersihkan topi kumal agar bersih seperti baru lagi
- Jangan dikopek, trik cepat bersihkan lem bulu mata palsu ini cuma pakai 1 produk perawatan rambut
- Tanpa makeup remover, aksi wanita bersihkan penjepit bulu mata pakai 1 alat sederhana ini mudah ditiru
- Jangan dibuang, wanita ini punya trik agar makeup stik kering bisa dipakai lagi dengan 1 alat rambut
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas