Tanpa repot disikat, ini trik mencuci handuk bau apek jadi wangi lagi cuma tambah 1 bahan dapur

Tanpa repot disikat, ini trik mencuci handuk bau apek jadi wangi lagi cuma tambah 1 bahan dapur
foto: TikTok/@omahelanuzula

Brilio.net - Handuk merupakan benda yang digunakan hampir setiap hari. Benda satu ini berfungsi mengeringkan tubuh setelah mandi. Karena itulah handuk perlu dijaga kebersihannya.

Setelah dipakai, sebaiknya handuk digantung dan dijemur agar kondisinya kering. Pasalnya, jika handuk dibiarkan dalam kondisi yang lembap, handuk lama-kelamaan bisa ditumbuhi jamur. Biasanya noda jamur tersebut ditandai dengan noda bintik hitam di bagian permukaannya.

Selain berjamur, handuk yang sering dibiarkan lembap juga akan mengeluarkan bau apek yang tak sedap. Aroma tersebut dapat mengganggu kenyamanan saat menggunakan handuk, lho. Sebagai solusinya, banyak yang merendam handuk selama berjam-jam kemudian menyikatnya dengan kuat untuk menghilangkan bau apek tersebut. Padahal ada trik lain yang lebih praktis dan mudah ditiru, lho.

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya