Tanpa presto, ini cara mengungkep daging bebek agar cepat empuk dan bumbu meresap sempurna
Diperbarui 13 Feb 2023, 19:05 WIB
Diterbitkan 13 Feb 2023, 15:01 WIB
Brilio.net - Buat kamu yang bosan dengan olahan ayam, coba sekali-kali ganti masakan dengan bahan daging bebek. Rasanya yang lezat, membuat bebek juga bisa diolah menjadi berbagai masakan. Mulai dari rica-rica, bebek betutu, bebek pedas manis, ataupun bebek goreng.
Agar olahan bebek semakin lezat saat disantap, sebagian orang sengaja mengungkepnya dengan berbagai bahan dapur dan rempah. Nggak cuma itu, mengungkep bebek juga ampuh membuat tekstur bebek menjadi empuk, lho.
-
13 Resep olahan bebek panggang, empuk, gurih, dan bumbunya meresap Sebelum dipanggang, bebek direbus terlebih dahulu dengan berbagai macam rempah untuk menghilangkan bau amisnya.
-
Tanpa presto, begini trik mengempukkan daging cuma pakai satu rempah dapur Nggak perlu tenaga ekstra dan biaya mahal, lho.
-
Empuk dalam 15 menit, begini cara merebus daging tanpa presto cukup pakai 2 bahan dapur Dengan teknik khusus dan tambahan dua bahan dapur.
Nggak melulu harus mengungkepnya di dalam presto, karena usut punya usut kamu bisa menggunakan panci biasa saja. Cara ini pun ditunjukkan oleh pengguna YouTube Dapur Cak Ngarto. Di salah satu videonya, ia menunjukkan setiap tahapannya saat mengungkep bebek tanpa harus menggunakan presto.
RECOMMENDED ARTICLES
- Cuma pakai 1 bahan dapur, ini cara bersihkan bagian dalam panci presto yang gosong
- 5 Cara memperbaiki gagang presto yang mengeluarkan uap, mudah ditiru
- Tanpa presto, ini trik merebus kikil sapi agar cepat empuk dan hemat gas
- Cara ungkep kulit ayam agar bumbunya meresap sempurna dan bebas bau amis
- Bukan direbus, ini trik ungkep ayam biar nggak hancur dan bumbunya lebih meresap
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas