Tanpa perlu dikukus dulu, ini trik bikin ubi goreng agar hasilnya matang sempurna dan nggak berminyak

Tanpa perlu dikukus dulu, ini trik bikin ubi goreng agar hasilnya matang sempurna dan nggak berminyak
foto: YouTube/KHAIRNI SUKMAWATI

Brilio.net - Di pasaran, ubi dijual dengan berbagai jenis. Ada ubi ungu, ubi kuning, ubi cilembu, dan lain sebagainya. Berbagai jenis umbi ini sama-sama punya rasa yang enak dan manis. Nggak heran kalau banyak orang mengolahnya jadi aneka camilan sehari-hari.

Dari banyaknya pilihan camilan, ubi goreng jadi favorit banyak orang. Tekstur luarnya yang renyah namun tetap empuk di dalam membuat camilan satu ini cocok jadi teman secangkir teh ataupun kopi.

Biasanya kebanyakan orang sengaja merebus ubi terlebih dahulu sebelum menggorengnya. Hal ini bertujuan agar teksturnya empuk saat dimakan. Padahal cara ini malah akan membuat ubi goreng menyerap banyak minyak, lho.

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya