Tanpa garam, ini trik bikin cairan pembasmi hama pohon mangga dari 1 bahan bermodalkan Rp3.000
Diperbarui 18 Des 2023, 13:17 WIB
Diterbitkan 18 Des 2023, 22:00 WIB
Brilio.net - Ada banyak jenis buah tropis yang tersedia di Indonesia, salah satunya mangga. Buah ini punya rasa enak dan aneka nutrisi yang baik untuk tubuh. Dilansir dari healthline.com, mangga kaya akan serat, vitamin C, aneka mineral, asam folat, dan masih banyak lagi.
Sejumlah nutrisi yang dimiliki mangga diketahui bisa bantu turunkan berat badan, meningkatkan imun tubuh, menyehatkan jantung, menurunkan risiko diabetes, dan lainnya. Bahkan, saking populernya mangga, tak sedikit orang yang memilih menanam pohonnya sendiri di pekarangan rumah.
-
Bukan pakai obat, ini cara jitu merawat pohon mangga agar cepat berbuah cuma tambah 2 bahan dapur Karena padat nutrisi dan bisa diolah jadi berbagai hidangan, nggak heran sejumlah orang memutuskan untuk menanam pohon mangga sendiri di rumah.
-
8 Obat pembasmi hama tanaman hias, alami dan buat tanaman lebih subur Hama yang dapat menyerang dan merusak tanaman hias yakni kutu putih, scale, laba-laba, ulat bulu dan belalang.
-
Bukan pakai bawang atau sabun, ini cara bikin cairan pembasmi hama tanaman kemangi dari 1 ampas dapur Cara ini lebih sederhana dan hemat karena hanya menggunakan ampas dapur.
Pastinya, jika punya pohon mangga di rumah, kalau buahnya sudah berhasil tumbuh, mangga tersebut bisa dipanen untuk dikonsumsi sendiri ataupun dijual ke pasaran. Namun, tak sedikit orang yang gagal panen karena belum tahu bagaimana merawat pohonnya. Alhasil, pohon mangga terserang hama dan rusak.
Biasanya, hama yang hadir pada pohon mangga adalah kutu putih - lambat laun akan menyebabkan daun, batang, bunga, atau bahkan buahnya jadi kehitaman. Selain itu, kutu putih juga mengundang semut-semut merah. Nah, semut merah ini juga berisiko menyebabkan tumbuhan mangga jadi rusak.
Hal ini sempat dialami oleh salah seorang warganet di akun YouTube tanaman rumah. Tetapi, kini dia sudah tahu trik mengatasinya dengan membuat cairan pembasmi hama dari satu bahan sederhana. Bahan yang dibutuhkan cuma bermodalkan Rp.3000-an saja, lho.
"Jika (hama pohon mangga) terus dibiarkan, maka akan merusak tanaman yang kemungkinan tanaman akan gagal menghasilkan pertumbuhan bunga dan buah," jelasnya, dikutip BrilioFood dari YouTube tanaman rumah pada Senin (18/12).
(brl/ola)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa sabun cuci piring, ini trik basmi hama kutu dan semut di pohon jambu kristal cuma pakai 1 bahan
- Tak perlu bumbu dapur, ini trik melebatkan tanaman daun salam agar semakin rimbun dan lebar
- Tanpa garam, ini cara atasi hama penyebab keriting daun tanaman kemangi cukup dengan 3 bahan sederhana
- Bermodal ampas dapur, ini trik suburkan tanaman daun bawang agar lebih rimbun dan tak mudah busuk
- Modal Rp0 dan tanpa alat, ini trik merawat pohon cabai agar subur dan cepat berbuah
- Ampuh dan alami, ini trik atasi daun keriting pada tanaman cabai pakai pestisida dari 2 bahan dapur
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas