Tanpa ditambah air, ini trik bikin bakwan yang tipis, nggak berminyak dan renyah tahan lama
Diperbarui 26 Sep 2023, 16:54 WIB
Diterbitkan 27 Sep 2023, 11:00 WIB
Brilio.net - Bakwan menjadi salah satu camilan yang laris dijual di pasaran. Bukan tanpa alasan, gorengan satu ini memang enak dan bertekstur renyah. Terlebih saat dimakan dalam kondisi hangat, dijamin bikin nggak bisa berhenti ngunyah.
Nggak melulu beli, kamu juga bisa membuat bakwan sendiri di rumah. Selain karena cara membuatnya praktis, bakwan yang dihasilkan juga biasanya lebih banyak. Nggak cuma itu, dengan membuat sendiri, kamu bisa memilih bahan-bahan yang dipakai sesuai selera.
-
Tanpa ditambah baking powder, ini cara bikin bakwan agar renyah dan tak menyerap banyak minyak Hasil bakwan jadi renyah dan tak berminyak setelah dingin.
-
Tanpa baking powder, ini trik bikin bakwan yang mekar, enak, dan renyah semalaman Camilan renyah yang bikin nagih.
-
9 Trik membuat bakwan sayur renyah tahan lama, gampang ditiru Meski terlihat sederhana, membuat bakwan yang renyah tahan lama ternyata gampang-gampang susah, lho.
Agar tidak gagal, pastikan kamu menggunakan takaran bahan-bahan adonan bakwan yang benar. Karena jika asal, bakwan yang dihasilkan bisa nggak sesuai ekspektasi. Seperti hasil bakwan yang lembek, berminyak, dan terasa hambar.
Untuk menyiasati hal itu terjadi, kamu bisa meniru resep bakwan yang dibagikan oleh pengguna YouTube Dapur Mama Salsa. Warganet satu ini mengaku punya cara tersendiri saat membuat bakwan, yakni tidak menggunakan air sama sekali.
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa diberi baking powder, ini trik goreng bala-bala agar renyah dan tak menyerap banyak minyak
- Cuma pakai terigu, ini cara bikin bakwan sayur yang renyah tanpa tambahan baking powder dan margarin
- Trik bikin bakwan sayur yang garing, tak berminyak, dan renyah meski tanpa baking soda atau telur
- Empuk dalam 15 menit, begini cara merebus daging tanpa presto cukup pakai 2 bahan dapur
- Cara goreng singkong agar semakin gurih dan merekah, cuma direbus 10 menit dan tanpa direndam air es
- Tanpa lemari proofing, ini cara mudah bikin adonan roti makin empuk dan mengembang sempurna
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas