Tanpa direndam berjam-jam, ini trik ampuh memutihkan kain pel dekil cuma tambah 1 bahan dapur

Tanpa direndam berjam-jam, ini trik ampuh memutihkan kain pel dekil cuma tambah 1 bahan dapur
Mudah dipraktikkan di rumah |

Trik ampuh memutihkan kain pel dekil.

Pertama, masukkan kain pel ke dalam ember. Lalu tuang satu sachet cairan pemutih ke dalamnya. Agar bersih maksimal, ia juga menambahkan satu bahan dapur, yakni sabun cuci piring sebagai campuran pembersih.

Tanpa direndam berjam-jam, ini trik ampuh memutihkan kain pel dekil cuma tambah 1 bahan dapur

foto: YouTube/Nia Kurniati

Setelah itu, baru masukkan air mendidih ke dalam ember. Pastikan takaran air panas yang digunakan bisa merendam kain pel secara sempurna, ya.

Tanpa direndam berjam-jam, ini trik ampuh memutihkan kain pel dekil cuma tambah 1 bahan dapur

foto: YouTube/Nia Kurniati

Tanpa perlu direndam berjam-jam, langsung peras dan gosok kain pel dengan sikat. Karena sudah direndam pakai larutan pembersih tadi, noda membandel di kain lap hilang seketika.

Tanpa direndam berjam-jam, ini trik ampuh memutihkan kain pel dekil cuma tambah 1 bahan dapur

foto: YouTube/Nia Kurniati

Agar bersih maksimal, ulangi proses yang sama sebanyak dua sampai tiga kali. Kalau dirasa sudah bersih, bilas kain pel di bawah air mengalir. Sambil sesekali digosok untuk memastikan kain pel bersih sempurna.

Tanpa direndam berjam-jam, ini trik ampuh memutihkan kain pel dekil cuma tambah 1 bahan dapur

foto: YouTube/Nia Kurniati

Kain pel yang sudah dicuci bersih bisa dijemur agar kering sempurna. Kalau sudah begitu, kain pel bisa dipakai seperti biasa.

Kegunaan kain pel.

Kain pel, juga dikenal sebagai kain pembersih atau kain lap, adalah kain yang dirancang khusus untuk membersihkan permukaan yang beragam. Berikut beberapa kegunaan umum kain pel:

1. Membersihkan permukaan.

Kain pel digunakan untuk membersihkan berbagai jenis permukaan, termasuk lantai, meja, dan perabotan rumah tangga lainnya.

2. Menyerap cairan.

Kain pel sering kali dibuat dari bahan yang dapat menyerap air dan cairan lainnya dengan baik, sehingga cocok digunakan untuk membersihkan tumpahan atau basahan.

3. Menghapus debu dan kotoran.

Kain pel juga efektif untuk menghapus debu, kotoran, dan noda dari berbagai permukaan, termasuk lantai kayu, keramik, atau ubin.

4. Mengurangi bakteri dan kuman.

Dengan menggunakan pembersih yang tepat, kain pel dapat membantu mengurangi bakteri dan kuman yang ada di permukaan.

5. Pemeliharaan kebersihan.

Penggunaan kain pel secara teratur dapat membantu menjaga kebersihan rumah atau tempat kerja, sehingga menciptakan lingkungan yang lebih sehat dan nyaman untuk ditinggali atau dikerjakan.

Kain pel merupakan salah satu alat pembersih yang paling umum digunakan di rumah tangga dan tempat-tempat lainnya. Hal ini dikarenakan kemampuannya yang sederhana namun efektif dalam membersihkan dan merawat berbagai jenis permukaan.

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya