Tanpa diolesi oli, ini trik hilangkan noda kusam dan retak di speedometer motor pakai 1 bahan dapur

Tanpa diolesi oli, ini trik hilangkan noda kusam dan retak di speedometer motor pakai 1 bahan dapur
foto: TikTok/@masaguspurwokerto

Kaca speedometer yang kusam ataupun retak biasanya cukup mengganggu para pengendara motor. Pasalnya, di bawah kaca tersebut tersedia informasi seputar kecepatan, total sisa bahan bakar, dan lain sebagainya. Kalau kaca speedometer kusam dan retak, pasti pengendara jadi sulit mengamati informasi di dalamnya.

Ada satu cara yang kerap dilakukan orang-orang untuk membersihkan kaca speedometer, yakni mengoleskan oli bekas. Namun, tak semua orang punya stok oli bekas di rumah. Nah, biar nggak perlu pakai oli, kamu bisa mencoba trik dari pengguna akun TikTok @masaguspurwokerto.

Tanpa diolesi oli, ini trik hilangkan noda kusam dan retak di speedometer motor pakai 1 bahan dapur

foto: TikTok/@masaguspurwokerto

Pria yang akrab disapa Agus ini menjelaskan, trik hilangkan noda kusam dan retak di speedometer motor ini hanya memanfaatkan satu bahan dapur, lho. Nggak asal, dia mengaku mendapat trik membersihkan kaca speedometer ini terinspirasi dari petugas dealer, lho.

"Ternyata ini rahasia yang selama ini digunakan dealer untuk mengatasi kaca speedometer yang kotor dan retak," tuturnya, dikutip BrilioFood dari TikTok @masaguspurwokerto pada Selasa (27/8).

 

(brl/mal)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya