Tanpa digosok pasta gigi, ini cara hilangkan kerak hitam di gayung agar kinclong pakai 2 bahan dapur
Diperbarui 20 Feb 2024, 13:05 WIB
Diterbitkan 20 Feb 2024, 17:00 WIB
Brilio.net - Kamar mandi yang bersih tentu membuat penghuni rumah merasa nyaman. Oleh karena itu, ruangan satu ini harus dijaga kebersihannya secara rutin. Pastikan seluruh bagian kamar mandi terhindar dari noda, kerak, bahkan lumut.
Nah, salah satu perlengkapan mandi yang harus dijaga kebersihannya adalah gayung. Karena kalau sudah kotor, tentu air yang ditaruh di dalamnya bisa terkontaminasi.
-
Tanpa digosok pasta gigi, ini cara mudah usir kerak hitam di gayung pakai tambahan 1 bahan dapur Cara lain yang nggak kalah ampuh biar nggak ngabisin stok pasta gigi.
-
Tanpa digosok baking soda, ini cara bersihkan gayung berkerak agar kinclong lagi pakai 3 bahan dapur Tanpa keluarkan tenaga ekstra, seluruh noda kerak pun langsung terangkat sempurna.
-
Tak disikat kuat, ibu rumah tangga ini punya cara usir noda kerak di gayung cukup tambah 1 bahan dapur Cara ini lebih bisa menghemat tenagamu untuk bersih-bersih gayung.
Gayung kotor biasanya terlihat dari tampilannya. Permukaan gayung biasanya dipenuhi kerak berwarna hitam pekat. Kalau sudah begini, memang kamu masih mau memakainya?
Untuk membersihkannya, sejumlah orang akhirnya melakukan berbagai cara. Salah satu cara yang sering dilakukan adalah menggosok permukaan gayung dengan pasta gigi. Tanpa keluarkan tenaga ekstra, kerak hitam di permukaan gayung memudar dengan sendirinya.
Tapi kalau nggak mau stok pasta gigi terbuang percuma, kamu bisa meniru yang dilakukan pengguna YouTube Creative TD. Dalam unggahan videonya, warganet ini tampak mengganti pasta gigi dengan dua bahan dapur. Penasaran bagaimana caranya?
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- Bukan digosok detergen, ini cara basmi noda kerak membandel di kloset ditambah 3 bahan dapur
- Bukan garam atau baking soda, ini cara basmi noda kunyit di pisau blender agar bersih tak berbekas
- Bukan dioles pasta gigi, ini cara bersihkan noda gosong dasar rice cooker cukup tambah 1 bahan dapur
- Hitamnya pekat disangka semir, ini trik menghilangkan rambut beruban hanya pakai 1 bumbu dapur
- Cuma pakai 2 bahan dapur, trik remaja wanita hilangkan kerak ketombe ini bikin kepala bebas gatal
- Bukan direndam air sabun, ini trik bersihkan sisir kotor penuh rambut rontok pakai 1 alat sederhana
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas