Tanpa digosok lilin, ini cara mudah bersihkan noda gosong setrika pakai tambahan 1 bahan dapur
Diperbarui 20 Mar 2024, 18:34 WIB
Diterbitkan 21 Mar 2024, 04:00 WIB
Pertama, siapkan sekitar 3 sdm garam, pasta gigi, dan aluminium foil. Setelah itu, oleskan pasta gigi secukupnya ke bagian bawah setrika yang dipenuhi noda gosong. Oleskan sampai merata dan pastikan setrika dalam keadaan mati, ya.
foto: YouTube/Kreasi Keluarga Mamah Chela
-
Bukan digosok lilin, ini cara hilangkan noda gosong di setrika cuma tambah 2 bahan dapur Biar setrika bisa digunakan lagi dengan nyaman, tanpa terganjal kerak. Pun nggak akan merusak baju.
-
Tanpa dioles pasta gigi dan garam, ini cara bersihkan noda lengket di setrika cuma pakai 1 bahan dapur Bahan dapur ini bisa digunakan dan tidak akan membuat lapisan antilengket di setrika jadi mengelupas, lho.
-
Tanpa garam atau pasta gigi, ini trik bersihkan kerak gosong di setrika cuma pakai 2 bahan dapur Hal ini sering terjadi ketika setrika digunakan untuk menyetrika baju bersablon atau dengan kandungan plastik.
Setelah selesai diolesi pasta gigi, barulah setrika dinyalakan. Jangan lupa atur tombol setrika dari minimum ke maksimum. Setelah setrika menyala, letakkan aluminium foil di atas alas setrika dan beri taburan garam di atasnya. Jika suhu setrika sudah panas, langsung gosok-gosokkan setrika ke atas garam.
"Dari sini sudah terlihat agak bersih, ya. Kemudian saya mengulangi step dari awal lagi sebanyak 2 kali percobaan sampai benar-benar bersih," terangnya.
foto: YouTube/Kreasi Keluarga Mamah Chela
Pada percobaan kedua, terlihat noda gosong setrika mulai luntur. Setelah dirasa bersih, matikan setrika dan tunggu hingga dingin. Kemudian barulah bersihkan bagian bawah setrika dengan lap bersih.
"Hasilnya bisa terlihat ya mom, makin bersih dari sebelumnya. Semulanya kotor banget, sekarang sudah bersih alhamdulillah," tutupnya.
Apakah kamu tertarik mencoba trik satu ini?
(brl/wen)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa meletakkan kamper, trik wanita hilangkan bau pesing kamar mandi ini cuma butuh 2 bahan dapur
- Tanpa cairan pemutih, ini cara hilangkan noda membandel di tas pakai tambahan 1 bahan dapur
- Bukan dibongkar, ini trik bersihkan debu kipas angin biar kembali cling cukup pakai 2 bahan dapur
- Bikin lembap kembali, ini 11 cara mengatasi bibir kering pecah-pecah pakai bahan dapur
- Bibir dan hidung kini disorot, 9 potret lawas Shella Saukia sebelum jadi bos skincare bak beda orang
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas