Tanpa diberi baking soda, trik emak-emak goreng jamur tiram ini hasilnya krispi renyah hingga seharian
Diperbarui 19 Feb 2024, 19:11 WIB
Diterbitkan 19 Feb 2024, 23:00 WIB
Brilio.net - Jamur krispi jadi camilan favorit banyak orang. Rasanya yang gurih dan bertekstur renyah memang membuat siapa saja ketagihan. Terlebih kalau ditambah berbagai bumbu tabur, rasanya semakin menggugah selera.
Daripada membeli, kamu bisa membuat jamur krispi sendiri di rumah. Dengan membuatnya sendiri, kamu bisa menghasilkan jamur krispi lebih banyak. Dengan begitu, jamur krispi bisa dijadikan camilan sekeluarga.
-
Trik bikin jamur tiram krispi agar tetap renyah hingga 1 bulan tanpa baking soda Cuma pakai satu jenis adonan.
-
Tak pakai baking powder, ini trik goreng jamur tiram krispi agar lebih keriting dan renyah tahan lama Meski jadi renyah tahan lama, penambahan baking powder yang berlebihan akan mengubah cita rasa jamur tiram krispi.
-
Cara bikin jamur krispi semakin renyah dan tak lembek seharian meski tanpa telur dan baking soda Pada dasarnya, adonan tepung menjadi kunci penting dalam pembuatan jamur krispi.
Agar hasilnya renyah maksimal, sejumlah orang sengaja menambahkan baking soda ke dalam adonan tepung jamur krispi. Setelah dibalut merata, jamur bisa langsung digoreng di minyak panas.
Tapi nggak melulu pakai baking soda, ternyata ada cara lain yang bisa dilakukan untuk membuat jamur krispi yang renyah tahan lama. Caranya sempat ditunjukkan oleh warganet dengan nama akun YouTube Anisa Fitri. Dalam unggahan videonya, emak-emak satu ini sama sekali nggak menambahkan baking soda ke dalam adonan tepung. Meski begitu hasil jamur krispinya tetap sesuai ekspektasi.
"Ini renyahnya 24 jam tahan lama, lho," ungkapnya dikutip BrilioFood dari YouTube Anisa Fitri pada Senin (19/2).
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa diberi baking soda, ini trik goreng jamur tiram agar semakin krispi renyah tahan lama
- Tak perlu ditambah tepung beras atau baking soda, ini trik goreng jamur tiram biar renyah tahan lama
- Cuma pakai tepung terigu, begini trik membuat jamur krispi yang renyah dan tak menyerap banyak minyak
- Trik bikin jamur tiram krispi agar tetap renyah hingga 1 bulan tanpa baking soda
- Trik goreng jamur tiram krispi supaya tak menyerap minyak dan minyaknya tak kotor
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas