Tanpa baking powder, ini trik membuat tahu krispi lebih renyah tahan lama cukup tambah 1 bahan
Diperbarui 13 Sep 2023, 13:30 WIB
Diterbitkan 13 Sep 2023, 13:01 WIB
Brilio.net - Tahu merupakan salah satu sumber protein nabati yang setelah diolah rasanya begitu lezat. Baik dijadikan camilan maupun lauk harian. Misalnya dibikin tahu krispi yang cocok disantap langsung, dimakan bersama cabai, maupun dicocol saus.
Meski terbilang praktis, ternyata masih ada orang yang mengaku gagal membuat tahu krispi, nih. Alih-alih renyah, hasil tahu krispi justru lembek, apalagi setelah dingin.
-
Tanpa baking powder atau maizena, ini trik bikin tahu krispi semakin keriting dan renyah tahan lama Kalau krispi, nggak cukup makan cuma satu biji.
-
Cukup tambah 2 bahan dapur, ini trik membuat tahu krispi lebih renyah dan tak menyerap banyak minyak Ada juga berbagai macam bumbu yang digunakan untuk meningkatkan cita rasa tahu krispi.
-
Jangan cuma pakai tepung terigu, ini cara bikin adonan tahu krispi tahan lama ditambah 1 bahan dapur Tahu goreng tak bisa renyah dalam waktu lama kalau hanya diberi pelapis tepung terigu saja.
Supaya hasilnya renyah, banyak orang sengaja menambahkan baking powder ke adonan tepung tahu krispi. Bahan tambahan satu ini dipercaya dapat membuat kulit tahu krispi jadi renyah tahan lama. Sayangnya, kalau takaran baking powder kurang tepat, tekstur kulit tahu krispi malah keras cenderung alot.
Untuk menyiasatinya, kamu bisa meniru apa yang dilakukan oleh pengguna TikTok @newmerapiresto. Menurutnya, tanpa baking powder pun hasil tahu krispi nggak bakal lembek, lho.
Lantas, bagaimana caranya?
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Bukan pakai kipas angin, begini trik cepat mencairkan bunga es tebal di freezer
- Cara jitu bersihkan spatula kayu biar tak bau dan berjamur, simpel pakai 2 bahan dapur
- Alami pakai 3 bahan dapur, begini trik ampuh basmi rayap hingga tuntas di perabot kayu
- Bermodal 1 ampas dapur, begini cara ampuh menghilangkan bau tak sedap di dalam kulkas
- Jangan cuma direbus, begini trik mengolah jengkol supaya nggak bau dan tak merusak ginjal
- Tanpa rempah dan daun jeruk, ini trik agar beras dalam karung bebas kutu pakai 1 sampah dapur
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas