Tanpa alat, ini trik menggulung sushi agar hasilnya rapi dan padat
Diperbarui 15 Okt 2022, 06:57 WIB
Diterbitkan 15 Okt 2022, 10:31 WIB
“How to make sushi without using a sushi mat (Cara membuat sushi tanpa menggunakan sushi mat),” tulisnya seperti dilansir BrilioFood dari akun TikTok/@moresaltplease pada Sabtu (15/10).
foto: TikTok/@moresaltplease
-
7 Resep dan cara membuat sushi enak, menggugah selera Kuliner asal Jepang ini bisa dibikin sendiri lho!
-
15 Cara membuat sushi mentai rumahan, lezat bak restoran Mentai pun bisa diolah tanpa telur ikan biar lebih sederhana.
-
Trik cepat buat sushi dalam jumlah banyak, bisa pakai cetakan es batu Kamu sudah tahu hacks ini belum?
Hal pertama yang harus kamu lakukan adalah menyiapkan bahan-bahan sushi. Mulai dari lembaran nori atau rumput laut, nasi, dan juga berbagai isian sesuai selera. Supaya sushi lebih mudah, ambil lembaran nori dan letakkan di permukaan datar.
foto: TikTok/@moresaltplease
Siapkan mangkuk kecil berisi air, lalu celupkan jari-jari tanganmu ke dalamnya. Hal ini bertujuan untuk meminimalisir nasi menempel di jari saat menyusun sushi. Ambil nasi putih lalu letakkan di atas nori. Tekan-tekan nasi dan ratakan ke seluruh permukaan nori. Jika sudah, susun semua isian sushi di atas nasi.
RECOMMENDED ARTICLES
- 5 Cara bikin batagor dari nasi sisa, renyah dan ekonomis
- Trik agar asam Jawa tak mudah hitam dan berjamur, awet hingga tahunan
- 7 Cara mudah mengupas kulit ari kacang hijau, tak perlu pakai mesin
- Cara mudah bikin cabai kering agar tak berubah warna dan tetap pedas
- Ini lho rahasia mi goreng warmindo lebih enak daripada bikin sendiri
- 5 Cara menggulung bolu agar lebih rapi, mudah buat pemula
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas