Tak perlu beli baru, trik bikin tempat sendok garpu dari pipa bekas ini mudah ditiru
Diperbarui 16 Mei 2023, 12:17 WIB
Diterbitkan 16 Mei 2023, 17:00 WIB
Brilio.net -Pipa bekas menjadi salah satu barang yang menumpuk di gudang rumah. Biasanya kalau sedang merenovasi rumah, pipa yang rusak atau cacat sengaja dibuang dan diganti dengan yang baru.
Padahal, pipa termasuk sampah konstruksi yang tidak ramah lingkungan, lho. Iya, karena pipa terbuat dari plastik yang tidak mudah dihancurkan.
-
15 Manfaat dari pipa bekas yang tidak terduga, jadi ramah lingkungan! Saatnya memanfaatkan limbah jadi berguna.
-
Cara bikin rak piring sederhana dan hemat tempat cuma pakai 1 barang bekas Berkreasi dengan barang bekas untuk jadi barang yang lebih berguna.
-
15 Cara simpel memanfaatkan pipa bekas jadi perabotan cantik Bahan dasar yang diperlukan cuma satu yakni pipa bekas.
Daripada pipa bekas berakhir ditumpuk begitu saja, kamu bisa memanfaatkannya menjadi barang yang bermanfaat. Seperti apa yang dilakukan oleh pengguna YouTube Njajal Kreasi saat menyulap pipa bekas menjadi tempat sendok dan garpu.
RECOMMENDED ARTICLES
- Cuma pakai sampah dapur, ini cara sederhana atasi tutup botol yang hilang
- Bukan pakai sampah dapur, ini cara menambal panci bocor dengan 3 bahan
- Cuma pakai 2 alat sederhana, begini cara mudah bikin rak bumbu dapur
- Jangan diputar atau dicongkel, begini cara melepas burner berkerak dan menempel di tungku kompor gas
- Jangan langsung dibuang, ini cara mudah perbaiki mangkuk plastik yang pecah pakai 2 bahan sederhana
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas