Tak perlu baking soda atau cuka, ini cara bersihkan panci agar kinclong lagi pakai 1 bahan dapur
Diperbarui 8 Jun 2023, 11:04 WIB
Diterbitkan 8 Jun 2023, 13:00 WIB
Bahan yang dimaksud yakni cukup pakai saus tomat. Tuangkan sedikit saus tomat ke dalam panci yang ingin dibersihkan. Selanjutnya, oleskan saus tomat menggunakan kuas sampai merata ke seluruh bagian dalam panci. Kemudian, diamkan selama beberapa saat.
"Put some tomato paste or ketchup in it and wash them (Tuangkan sedikit pasta tomat atau saus tomat lalu dicuci)," jelas TikTok @marie.christine11, dikutip BrilioFood pada Kamis (8/5).
-
Tanpa soda kue, cara ampuh hilangkan kerak gosong pantat panci ini cuma pakai tambahan 1 bahan dapur Kalau dibiarkan, noda membandel akan mengerak dan semakin sulit dihilangkan.
-
Tak perlu baking soda, begini trik cepat bersihkan kerak gosong yang membekas di bagian dalam panci Tak perlu digosok terlalu kuat, nodanya bisa hilang~
-
Cuma pakai 1 bahan dapur, begini cara hilangkan noda gosong di bagian luar panci Panci juga bisa dipakai untuk menumis maupun menggoreng dalam porsi kecil.
foto: TikTok/@marie.christine11
Setelah didiamkan beberapa saat, panci tersebut bisa dibilas dan dicuci seperti biasa menggunakan sabun cuci piring. Marie mengaku, panci miliknya yang semula berkerak jadi mulus dan bersinar lagi usai dibersihkan dengan cara ini. Simpel banget, ya? Tak perlu lagi repot-repot mencari bahan tertentu atau buang-buang tenaga untuk menyikat panci, kan?
foto: TikTok/@marie.christine11
Gimana, kamu tertarik mencoba cara yang dibagikan oleh Marie ini? Mengintip unggahan di akun TikTok @marie.christine11 ini, memang belum banyak komentar dari warganet. Tetapi, video yang dibagikan pada 2021 lalu ini sudah mendapat lebih dari 15 ribu viewers, lho.
@marie.christine11 #cleantok #cleaningtiktok #cleaninghacks #kitchenhack Brooklyn Nine Nine - Main Theme - Geek Music
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tak perlu disikat, begini cara hilangkan karat di alat makan cuma pakai 4 bahan
- Tanpa baking soda ataupun cuka, ini cara hilangkan kerak membandel di dalam gelas agar kinclong lagi
- Cara praktis membersihkan kerak di termos listrik, kinclong cuma pakai 2 bahan dapur
- Modal Rp0, ini cara cepat membersihkan noda kunyit pada gelas blender
- Tanpa baking soda atau sabun cuci piring, ini trik hilangkan kerak gosong di permukaan kompor tanam
- Bukan pakai baking soda, ini trik menghilangkan karat pada gilingan daging agar kembali kinclong
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas