Tak ditambah air atau tepung, ini trik bikin telur dadar makin tebal dan antikempis meski sudah dingin
Diperbarui 9 Agt 2023, 16:56 WIB
Diterbitkan 10 Agt 2023, 09:00 WIB
Brilio.net - Saat masak lauk di dapur, biasanya orang-orang memilih menu paling simpel untuk dibuat. Pasalnya, tak semua orang punya banyak waktu untuk bikin lauk yang ribet.
Salah satu bahan lauk yang sering jadi andalan banyak orang adalah telur. Banyak menu bisa dibuat pakai telur. Misalnya telur rebus, sup telur, telur ceplok, sampai yang paling digemari yakni telur dadar. Telur dadar dikenal simpel dan enak, terutama jika dimakan pakai nasi, sambal, serta sayuran favorit.
-
Tanpa tepung dan air, begini cara bikin telur dadar tebal, padat, dan tidak mudah kempis Tebal tanpa tepung, melainkan penuh dengan telur.
-
Bukan ditambah tepung atau air, ini trik bikin telur dadar yang tebal dan menggugah selera Kalau tidak ada waktu, cukup masak telur dadar.
-
Cuma pakai 2 butir, ini trik bikin telur dadar tebal dan antikempis tanpa tambahan tepung terigu Jika bentuknya lebih tebal dan padat, telur dadar pun semakin mengenyangkan.
Meski enak, tapi telur dadar yang dimasak begitu saja biasanya dianggap kurang mengenyangkan karena bentuknya tipis. Supaya makin tebal akhirnya tak sedikit orang menambahkan berbagai bahan, seperti air ataupun tepung. Tetapi walau sudah ditambah air dan tepung, telur dadar kerap hanya tebal di awal, lalu mengempis saat suhunya sudah dingin.
Sebenarnya ada bahan tambahan lain selain air dan tepung untuk menambah volume telur dadar. Teknik tersebut sempat dibagikan oleh warganet bernama Ardiyanti melalui YouTube Ardiyanti Ulyana.
"Teksturnya padat, padahal ini pakai telur ayam lho, apalagi kalau pakai telur bebek," jelasnya, dikutip BrilioFood dari YouTube Ardiyanti Ulyana pada Kamis (10/8).
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Bukan direbus pakai kopi atau rempah, begini cara basmi bau tak sedap pada jengkol pakai 1 bahan
- Tanpa direbus dan diungkep, begini trik mengempukkan daging ayam kampung pakai 2 bahan dapur
- Modal tepung terigu, ini trik agar pisang goreng renyah tahan lama dan tak alot tanpa baking soda
- Tak perlu mengurangi takaran air, ini trik menanak nasi ala rumah makan Padang agar matang sempurna
- Cara membuat bakwan sayur tebal dan renyah hingga seharian tanpa baking powder, cukup tambah 1 bahan
- Jangan cuma direbus, ini trik bikin telur bacem semakin kenyal dan cokelat sempurna
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas