Tak disikat kuat, ibu rumah tangga ini punya cara usir noda kerak di gayung cukup tambah 1 bahan dapur
Diperbarui 30 Mei 2024, 11:17 WIB
Diterbitkan 30 Mei 2024, 18:00 WIB
Brilio.net - Gayung sangat membantu untuk mengambil air saat mandi ataupun berkegiatan di dapur. Namun, usai sering terpapar air, biasanya bagian dasar atau sudut-sudut gagang gayung dipenuhi noda kerak kecokelatan. Jika dibiarkan lama, noda kerak tersebut akan membandel dan sulit dibersihkan.
Banyak orang harus mengeluarkan tenaga kuat untuk menyikat noda kerak di gayung agar bisa kinclong lagi. Padahal, kalau tahu triknya, noda kerak pada gayung bisa hilang dengan mudah, lho. Nah, buat kamu yang belum tahu triknya, intip unggahan yang dibagikan pengguna akun YouTube Fitriaeyza, yuk.
-
Tanpa disikat, begini cara bersihkan gayung berkerak agar kinclong lagi cuma tambah 1 bahan dapur Gayung bisa berkerak karena adanya penumpukan kotoran, mineral, dan bakteri yang berasal dari air.
-
Tambah 1 bahan dapur, ini trik hilangkan kerak dan lumut di gayung agar kembali bersih seperti baru Tentu jijik melihat gayung hitam penuh lumut. Langsung cari cara jitu untuk membersihkan pakai bahan sederhana.
-
Tanpa diberi detergen, ini cara bersihkan gayung buluk jadi glowing bak baru pakai 1 jenis cairan Noda langsung luntur seketika~
Usut punya usut, trik ini cuma membutuhkan tambahan satu bahan dapur untuk usir noda kerak di gayung.
RECOMMENDED ARTICLES
- Bukan diamplas, ini trik hilangkan noda karat pada kunci cukup direndam pakai 3 bahan dapur
- Tanpa digosok, ini cara cepat bersihkan kerak dan lumut di pintu kayu cuma tambah 1 bahan dapur
- Tanpa dikucek, ini cara mencuci kain pel dekil dan bau amis agar bersih maksimal pakai 3 bahan dapur
- Modal Rp2.000, cara ibu muda bersihkan meja kayu kusam ini hasilnya kinclong lagi pakai 1 bahan dapur
- Bukan disikat cairan khusus, ini cara bersihkan lantai kamar mandi jadi kinclong pakai 2 bahan dapur
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas