Praktis tanpa direndam air, ini cara bersihkan kerak tebal di tungku kompor cuma pakai 2 bahan dapur
Diperbarui 27 Sep 2023, 15:31 WIB
Diterbitkan 28 Sep 2023, 13:01 WIB
Brilio.net - Buat kamu yang sering masak, jangan lupa untuk membersihkan kompor secara rutin, ya. Pasalnya, kalau ada noda tetesan bahan masakan dibiarkan di kompor, terutama di tungkunya, noda tersebut akan terus terpapar suhu panas dari api dan berubah jadi kerak tebal serta membandel.
Tungku kompor yang punya noda kerak tebal dan dibiarkan dalam waktu lama, lambat laun berisiko menyebabkan tungku jadi karatan, lho. Makanya penting untuk membersihkan tungku kompor sebelum berkarat. Memang nggak mudah untuk membersihkan kerak tebal di tungku kompor, alhasil orang-orang memilih merendam alat ini di dalam air dan campuran bahan tertentu.
-
Tanpa direndam air panas, ini trik bersihkan tungku kompor berkerak tebal cuma dengan 2 bahan dapur Selain bikin proses memasak jadi maksimal, kompor yang bersih juga bikin nyaman digunakan.
-
Tanpa direndam air panas, ini cara jitu bersihkan karat dan kerak di tungku kompor pakai 2 bahan dapur Kotoran pun akan berubah lembap sehingga tungku kompor berisiko berkarat.
-
Tanpa direndam air panas, ini trik ampuh hilangkan kerak gosong di tungku kompor pakai 2 bahan dapur Tak perlu lagi mengundang tukang bersih-bersih.
Tetapi, berbeda dengan warganet di akun YouTube Djamoe djoe, nih. Ia punya cara lain yang jauh lebih mudah tanpa harus merendam tungku kompor.
RECOMMENDED ARTICLES
- Bukan pakai sitrun, ini cara hilangkan noda membandel di serbet dengan tambahan 2 bahan dapur
- Nggak usah panik, begini trik merawat kompor gas yang apinya susah menyala
- Trik mencuci lap dapur yang bau dan berminyak, auto bersih kesat walau tanpa baking soda
- Tak perlu digosok, begini trik cepat bersihkan noda kunyit di tangan dan kuku pakai 2 bahan dapur
- Trik agar handuk dapur dekil kaku jadi harum dan lembut lagi pakai 1 bumbu masak, tanpa pelembut kain
- Pakai 1 bahan dapur, ini cara mudah bersihkan kaca oven yang penuh noda minyak agar kembali kinclong
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas