Modal Rp0, ini cara mengubah setrika lama berkerak gosong agar kinclong dan mulus pakai 1 bahan dapur
Diperbarui 5 Sep 2023, 16:03 WIB
Diterbitkan 6 Sep 2023, 10:00 WIB
Brilio.net - Setrika merupakan perabot rumah tangga yang seringkali digunakan untuk merapikan pakaian. Dengan setrika, pakaian yang kusut dan penuh kerutan bisa jadi lebih halus. Di antara berbagai macam jenisnya, setrika listrik dengan logam pemanas termasuk setrika yang paling sering populer karena harganya yang ekonomis dan mudah digunakan.
Walaupun begitu, setrika listrik juga memiliki kekurangan tersendiri, lho. Seiring pemakaian, lapisan logam pemanas pada setrika listrik ini bisa bikin baju lengket. Hal ini sering terjadi karena ada kerak gosong di bagian logam pemanas tersebut. Kerak gosong ini berasal dari sablon atau baju dengan lapisan plastik yang meleleh ketika terkena suhu panas. Nah, lelehan inilah yang kemudian menempel di logam pemanas dan justru berkerak seiring pemakaian.
-
Bukan dicuci air, begini trik membersihkan kerak gosong setrika pakai 1 bahan dapur Nggak perlu juga diseka pakai kain atau tisu yang sudah dibasahi air.
-
Trik membersihkan kerak gosong pada setrika dengan satu bahan dapur Setrika listrik sering berkerak gosong? Coba trik mudah ini dengan satu bahan dapur.
-
Bukan dicuci air, begini trik membersihkan kerak gosong setrika pakai 1 bahan dapur Plat kerak yang gosong bikin baju yang disetrika lengket.
Jika keraknya lebar dan tebal, tentu setrika akan semakin sulit digunakan karena justru bisa menyebabkan kain jadi lengket dan gosong. Untuk mengatasi hal tersebut, banyak orang kemudian memilih membawa setrika lama ini ke tukang servis untuk diganti logam panasnya. Selain itu, ada juga yang memilih membuangnya dan membeli setrika baru.
Padahal tahu nggak sih? Sebenarnya setrika lama seperti ini bisa diubah jadi kinclong lagi dengan modal Rp0, lho. Seorang pengguna YouTube NFS OFFICIAL TV pernah membagikan cara mengubah setrika lama yang berkerak agar kinclong lagi seperti baru. Melalui salah satu video yang diunggah, dia mengaku hanya menggunakan bahan sederhana yang sering ada di dapur.
RECOMMENDED ARTICLES
- Hanya modal 2 bahan dapur, ini cara mudah membersihkan kerak di keramik wastafel cuci piring
- Tak perlu pemutih, ini cara mudah bersihkan lap dapur dekil tanpa dikucek cuma pakai 1 bahan sederhana
- Trik menghilangkan bau amis ikan menyengat di dapur, ampuh pakai 1 jenis rempah
- Cukup tambah 1 bahan dapur, begini cara mencuci kain lap dapur dekil dan bau
- Cara membersihkan noda minyak di kompor dan dinding dapur, ampuh tanpa sitrun atau pembersih khusus
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas