Jangan asal siram, ini 5 cara bersihkan panci listrik agar lebih aman

Jangan asal siram, ini 5 cara bersihkan panci listrik agar lebih aman
foto: TikTok/@violettajoana

Brilio.net - Panci listrik jadi alat masak yang selalu bisa diandalkan, terutama bagi anak kos yang tidak mendapat fasilitas dapur lengkap. Panci listrik ini bisa digunakan untuk berbagai masakan, mulai menggoreng, membuat mi instan, hingga memasak aneka menu. Namun salah satu kekurangan panci listrik ini justru terletak pada proses perawatan dan pembersihannya.

Pasalnya, jika tidak dibersihkan dengan benar, panci listrik bisa cepat rusak. Tidak hanya itu, jika asal disiram begitu saja, air yang masih menempel pada panci bisa dengan mudah menghantarkan listrik dan bikin kesetrum saat menggunakannya. Oleh karena itu, saat membeli panci listrik, biasanya kamu akan mendapat buku manual yang memuat langkah mencucinya dengan benar.

Tapi, kalau nggak menemukannya, kamu bisa mengikuti langkah-langkah berikut yang dibagikan oleh salah satu pengguna TikTok. Melalui akunnya yang bernama @violettajoana, TikTokers satu ini menjelaskan cara mencuci panci listrik agar lebih aman dan nggak bikin kesetrum atau konslet.

Penasaran seperti apa? Untuk mengetahuinya lebih lanjut, simak ulasan lengkap BrilioFood dari akun TikTok/@violettajoana pada Rabu (2/11).

(brl/mal)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya