Jangan asal siram, begini trik aman membersihkan kerak bagian dalam mesin blender
Diperbarui 2 Feb 2023, 14:45 WIB
Diterbitkan 2 Feb 2023, 20:01 WIB
Brilio.net - Polycarbonate container (wadah blender) digunakan untuk meletakkan bahan makanan yang akan dihancurkan atau dihaluskan. Karena rentan kotor setelah dipakai memblender bahan makanan, wadah ini harus segera dibersihkan untuk digunakan pada waktu berikutnya.
Selain wadah, komponen lain di blender yang juga berpotensi kotor adalah bagian dalam mesin blender. Karena sering diabaikan, bagian dalam mesin blender ini bisa berkerak dan sangat kotor.
-
Tanpa baking soda atau cuka, ini trik membersihkan bodi mesin blender cukup pakai 1 bahan sederhana Bodi blender kembali bersih, mengolah bahan masakan jadi nggak merasa risih atau jijik lagi.
-
Cara membersihkan bagian luar blender yang kusam dan penuh noda membandel, bisa kinclong seperti baru Noda kusam yang membandel tersebut tidak bisa hilang begitu saja hanya dengan dicuci menggunakan sabun dan air.
-
Tanpa digosok, ini cara praktis cuci karet blender berjamur jadi kinclong cuma tambah 1 bahan dapur Karet blender berfungsi sebagai pengunci agar bagian gelas dan mesin blender dapat terpasang dengan kuat.
Kerak pada mesin blender biasanya berasal dari cipratan sisa makanan atau cairan yang mengenainya. Saat dibiarkan terlalu lama, kerak itu akan menghambat kinerja blender. Misalnya bikin mesin macet.
Namun perlu diketahui bahwa membersihkan kerak bagian dalam blender tersebut tidak boleh sembarangan. Karena, ada komponen mesin yang jika terkena air, justru jadi rusak.
Biar lebih aman, kamu bisa menerapkan tutorial membersihkan kerak blender dari unggahan YouTube Okot Jerapah. Melalui video yang diunggah, dia menjelaskan cara membersihkan kerak bagian dalam blender hanya dengan beberapa bahan. Tampak bagian dalam blender tersebut memang sangat kotor dan berkerak.
"Lama nggak dipakai soalnya," kata YouTube Okot Jerapah dikutip BrilioFood pada Kamis (2/2).
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik mudah hilangkan karat pada stick mixer, praktis jadi seperti baru
- Cara membersihkan noda gosong di panci rice cooker, cukup pakai satu bahan dapur
- Cara bersihkan noda kerak membandel di oven tangkring agar kinclong lagi, cuma pakai 1 bahan
- Cara mencairkan bunga es dengan cepat ini pakai satu bahan dapur, cocok untuk anak kos
- Bukan diputar berulang kali, ini cara melepaskan cup burner kompor yang berkerak dan susah dilepas
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas