Inspirasi masakan Lebaran ala 10 seleb, lezat dan menggugah selera
Diperbarui 4 Mei 2022, 11:18 WIB
Diterbitkan 4 Mei 2022, 12:02 WIB
1. Di hari pertama dan kedua Lebaran, Prilly Latuconsina membuat kari ayam dalam porsi yang cukup banyak, lho. Dia mengundang para kerabat untuk menyantap menu ini bersama.
foto: Instagram/@prillylatuconsina96
-
25 Resep menu Lebaran praktis, enak dan mudah dibuat Menyambut momen spesial dengan hidangan istimewa.
-
Menu makanan 13 seleb saat Idul Adha, menggugah selera Beragam menu khas Lebaran yang tersaji di meja makan bikin nelen ludah lihatnya.
-
Kreasi kue kering Lebaran 10 seleb yang menggiurkan & mudah dibuat, Ussy Sulistiawaty pakai resep ibu Di tengah kesibukannya, para selebriti ini membuat aneka kreasi kue kering yang simpel dan mudah dibuat.
2. Memilih membuat menu sehat, Andien Aisyah membuat ketupat yang terbuat dari beras merah.
foto: Instagram/@andienaisyah
3. Sambal goreng kentang ati, opor ayam, tumis daging, dan semur jadi menu Lebaran ala Ussy Sulistiawaty.
foto: YouTube/Ussy Andhika Official
4. Arumi Bachsin memilih untuk menghidangkan tauco udang saat Lebaran. Menu ini khusus disajikan untuk disantap bersama keluarga.
foto: YouTube/Arumi Bachin
5. Soto Pangandaran ala Lesty Kejora ini bisa jadi alternatif menu Lebaran selain makanan bersantan. Kacang, seledri, bawang goreng, dan kerupuk bikin sajian ini makin lengkap.
foto: YouTube/Leslar Entertainment
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Kreasi masakan ala Andhika Pratama buat istri, antiribet
- 10 Inspirasi masakan kekinian ala Syahnaz Sadiqah, gampang dibuat
- Tak banyak yang tahu, 11 sayuran ini bisa bikin kulit cerah alami
- Sering dikonsumsi, 10 makanan ini bisa sebabkan radang tenggorokan
- Tanpa disadari, 10 kesalahan memasak ini bikin teflon cepat rusak
- 10 Makanan dihindari Ria Ricis saat hamil, cegah perut begah
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas