Cara praktis hilangkan aroma khas pada jamur kuping, antiribet
Diperbarui 7 Okt 2022, 16:19 WIB
Diterbitkan 7 Okt 2022, 19:03 WIB

1. Setelah memilih jamur kuping yang segar, kamu bisa potong akar yang menempel pada jamur. Aroma kayu atau sekam yang mengganggu berasal dari akar jamur.
foto: YouTube/Dian Resep
2. Jika sudah, cuci bersih jamur kuping dengan air mengalir. Pastikan setiap kotoran yang menempel di jamur ikut larut dalam air.
foto: YouTube/Dian Resep
3. Jika sudah, siapkan wadah berisi air dan garam yang dilarutkan. Kemudian rendam jamur kuping selama 10 menit.
foto: YouTube/Dian Resep
4. Jika sudah 10 menit, saring lalu bilas menggunakan air. Jamur kuping siap diolah menjadi berbagai hidangan yang menggugah selera.
foto: YouTube/Dian Resep
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- 5 Trik mudah bikin buttercream lembut dan tidak berpori, antigagal
- 5 Cara masak nasi putih agar lebih rendah kalori, cocok buat diet
- 7 Cara menggoreng tahu agar mengembang sempurna, antikempes tahan lama
- 7 Trik mengeluarkan bolu dari cetakan agar tidak lengket dan hancur
- 5 Cara bikin perkedel ala KFC yang lembut, enak, dan antipecah
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas