Cara mudah membersihkan karat dispenser beras, kinclong seperti baru
Diperbarui 4 Jan 2023, 15:29 WIB
Diterbitkan 4 Jan 2023, 22:01 WIB
Untuk membersihkannya, buka bagian atas dan bawah dispenser beras terlebih dahulu. Lalu nyalakan keran air dengan kecepatan kencang. Semprotkan air ke dalam dispenser beras hingga semua kotorannya keluar lewat bagian bawah.
foto: YouTube/loakan harta karun
-
Trik mudah menghilangkan kerikil di beras pakai satu bahan dapur Jika memiliki stok beras yang penuh dengan kotoran, jangan terburu-buru untuk membuangnya.
-
Cara bersihkan kerak membandel di bagian luar dispenser, kinclong seperti baru Pastikan air yang kamu konsumsi bersih dari kontaminasi kotoran dan bakteri, ya.
-
Bukan pakai rempah atau bumbu dapur, begini cara cepat enyahkan kutu beras dengan 1 alat sederhana Beras yang sudah dihinggapi kutu ini bisa menurun kualitasnya karena jadi lebih kotor dan warnanya pun menguning.
Jika semua bagian dispenser beras sudah basah, selanjutnya siram menggunakan air sabun. Ubah posisi dispenser beras yang awalnya berdiri menjadi tiduran. Lalu bersihkan bagian tombol dispenser beras dengan cara menekannya berkali-kali.
"Biasanya di sini ada kotoran, karatan, jadi harus dibersihin dengan cara yang cepat," ujarnya.
foto: YouTube/loakan harta karun
Apabila tombol dispenser beras sudah berubah mudah ditekan, itu menandakan bahwa bagian tersebut sudah bersih. Tinggal gosok seluruh permukaan dispenser beras dengan sikat. Kemudian bilas dengan air biasa. Jangan lupa untuk menjemurnya hingga benar-benar kering. Alhasil dispenser beras pun bisa langsung digunakan.
foto: YouTube/loakan harta karun
Cara membersihkan dispenser beras ini mudah, bukan? Bisa banget kamu praktikkan di rumah apalagi jika sudah menyimpan beras di dalamnya dengan waktu lama. Video milik YouTube loakan harta karun ini sontak menyita atensi warganet. Video tersebut telah ditonton hingga 2,2 ribu kali.
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tak banyak yang tahu, ini cara agar pisang lebih manis dan besar dari biasanya
- 5 Cara mudah membuat air abu untuk pengenyal mi, alami tanpa bahan kimia
- Trik menyimpan jambu air agar tetap segar dan tidak busuk hingga 2 minggu
- Cara menyangrai kacang almond slice supaya tak gosong dan renyah tahan lama
- Trik memanggang ubi cilembu agar matang merata dan madu alaminya keluar
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas