Cara menanak nasi porsi besar pakai metode siram, lebih cepat matang
Diperbarui 4 Okt 2022, 10:19 WIB
Diterbitkan 4 Okt 2022, 11:03 WIB
Brilio.net - Saat hendak menanak nasi dalam porsi besar, tidak disarankan menggunakan rice cooker. Rice cooker umumnya memiliki kapasitas yang terbatas. Sehingga jika ingin menanak nasidalam porsi besar, kamu jadi repot melakukannya berulang kali. Alhasil jadi memakan waktu cukup lama, kan?
Di beberapa rumah maupun desa ternyata masyarakatnya biasa menanak nasi porsi besar menggunakan dandang (kukusan). Terutama ketika ada hajatan atau saat mengikuti tradisi rewang. Dengan menerapkan metode siram, menanak nasi porsi besar akan lebih mudah dan cepat.
-
Trik menanak nasi metode siram agar hasilnya matang merata, pulen, dan rendah gula Dalam beberapa kasus, nasi yang ditanak dengan panci cenderung keras karena kurang matang.
-
Trik menanak nasi porsi besar tanpa metode siram dan aron, hasilnya pulen hanya dalam 45 menit Sebelum menanak nasi, penting untuk mengetahui jenis beras yang digunakan biar tidak salah memberi takaran air.
-
Trik praktis memasak nasi ala rumah makan Padang, tetap pulen tanpa metode siram dan hemat gas Pemilik trik ini mengklaim, "Nasinya enak banget, bikin nafsu makan kita jadi nambah."
Metode siram sendiri merupakan teknik menanak nasimenggunakan dandang. Selain lebih cepat, kelebihan metode ini juga akan menghasilkan nasi yang tidak mudah gosong atau bahkan terlalu lembek.
Melalui salah satu unggahan warganet yang telah dikutip BrilioFood dari akun TikTok/@dapurmamaery pada Selasa (4/10), cara menanak nasi pakai metode satu ini pun menarik perhatian. Setelah jadi, nasinya pun pulen dan tanak atau matang sempurna.
"Dengan metode ini, nasi jadi lebih cepat matang dan hasilnya juga lebih tanak," terangnya.
foto: TikTok/@dapurmamaery
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Alat dapur Lesty Kejora, masak jadi mudah dan hemat waktu
- 10 Makanan dan minuman dikonsumsi Ayu Dewi, jaga kulit selalu sehat
- 7 Cara membuat potato cubes kopong dan renyah, dijamin bikin nagih
- 5 Cara bikin endapan daun pandan, praktis dan awet hingga sebulan
- 10 Menu kulineran Lesty Kejora, bikin nostalgia jajanan jadul
- 9 Cara membuat takir daun pandan untuk wadah jajanan, dijamin kokoh
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas