Cara membungkus donat dan gula secara terpisah ini bikin hemat plastik
Diperbarui 19 Sep 2022, 14:29 WIB
Diterbitkan 19 Sep 2022, 17:01 WIB
Brilio.net - Di Indonesia donat termasuk salah satu makanan manis yang banyak digemari. Meski sekarang sudah banyak donat kekinian dengan beragam bentuk dan topping, namun donat klasik atau jadul yang disajikan dengan gula halus tetap menjadi primadona.
Nggak perlu ke toko donat fancy, donat gula ini mudah ditemui di banyak pedagang jajanan pasar. Saat membeli donat di pasaran, biasanya donat dikemas dalam sebuah plastik yang sudah bercampur gula. Cara ini biasanya membuat gula jadi mencair jika tidak langsung dikonsumsi.
-
Cara membuat donat yang ada di mal, dijamin lembut, ada white ring, dan tahan 2 hari nggak keras Rasanya yang manis dan sedikit gurih, cocok banget jika diberi bermacam-macam topping di atasnya.
-
Tanpa mengubah rasa, ini trik atasi glaze donat yang menggumpal Tambahkan sedikit minyak~
-
10 Resep donat mini ala rumahan, dijamin empuk dan lembut Dengan berbagai topping, nikmatnya bikin auto lahap makan.
Ada juga yang mengemas donat dan gula halusnya secara terpisah. Cara ini memang menjaga tekstur donat agar tetap kering, namun membuat lebih repot saat dikonsumsi karena terdapat dua plastik. Tapi ternyata, ada penjual yang mengemas donat dan gula secara terpisah tanpa harus menambah plastik.
Cara ini ditemukan oleh seorang pengguna TikTok bernama Ria. Lewat unggahannya pada Agustus 2022 lalu, Ria membagikan momennya saat membeli donat dengan kemasanya yang cukup unik. Lewat akun TikToknya, ia mengaku kagum dengan penjual yang membungkus donat dan gula secara terpisah menggunakan satu plastik.
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik menyimpan sawi putih dan kubis tanpa kulkas, awet hingga 2 minggu
- Tanpa harus mencoba, ini trik memilih jeruk mandarin yang manis
- Cara mengupas petai dengan cepat ini mudah ditiru, nggak pakai ribet
- Cara jitu masak kikil agar tidak menggumpal dan lengket ketika dingin
- Cara membersihkan sisik ikan tanpa pisau, cuma pakai air panas
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas