Cara membuat sabun cuci piring pakai bahan dapur, hasilnya banyak, kental, dan wangi
Diperbarui 2 Mar 2023, 12:31 WIB
Diterbitkan 2 Mar 2023, 15:01 WIB
Brilio.net - Sabun cuci piring yang ada di pasaran banyak sekali jenisnya. Selain berasal dari brand ternama, sabun cuci piring juga dijual dengan aroma yang berbeda-beda. Pastinya, sabun cuci piring dibuat secara khusus agar ampuh membersihkan noda minyak dan bekas makanan yang ada pada perabot dapur.
Nggak melulu beli, sabun cuci piring rupanya juga bisa dibuat sendiri di rumah, lho. Bahkan kamu bisa memanfaatkan sejumlah bahan dapur yang kerap digunakan untuk masak. Bahannya pun bisa kamu atur agar menghasilkan warna dan aroma sabun sesuai keinginan. Nah, sabun cuci piring homemade ini sekaligus bisa kamu manfaatkan sebagai ide jualan maupun hanya digunakan sendiri di rumah.
-
Bukan pakai garam atau baking soda, ini cara memperbanyak sabun cuci piring agar tetap kental Bukan mencampurnya dengan air saja, ada bahan lain yang membantu meningkatkan volume sabun cuci piring agar daya pembersihnya tidak menurun.
-
Aksi wanita tunjukkan fungsi lain sabun cuci piring ini bikin melongo sekaligus kagum Bahan sabun pencuci piring punya tekstur licin dan berbusa.
-
Tanpa garam, ini cara memperbanyak sabun cuci piring yang kental dan busa melimpah pakai 2 bahan Jadi bisa lebih hemat beli-beli sabun cuci piring.
RECOMMENDED ARTICLES
- Cuma pakai 1 bahan dapur, ini cara memperbanyak sabun cuci piring
- 11 Potret pembuatan bakwan khas India ini bikin ngelus dada, ngaduk adonannya manual tenaga manusia
- Cara masak bumbu kacang sate madura ini ampuh bikin rasanya lebih gurih dan tak cepat basi
- Cuma pakai 2 bahan, ini cara mengubah pantat wajan gosong jadi kinclong seperti baru
- Jangan asal, begini trik agar cetakan plastik sosis telur tidak pecah saat direbus
- Tanpa bahan tambahan, ini cara menyimpan susu sapi murni agar awet hingga seminggu
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas