Cara marinasi daging pakai 3 bahan dapur ini ampuh bikin teksturnya lembut tanpa direbus
Diperbarui 13 Jul 2023, 12:39 WIB
Diterbitkan 13 Jul 2023, 18:00 WIB
Brilio.net - Rasa daging enak dan bisa dikreasikan jadi berbagai hidangan. Apalagi di momen-momen tertentu, seperti Idul Adha, tahun baru, dan lainnya, daging seolah jadi menu wajib untuk disantap bersama keluarga serta kerabat.
Daging pun dikenal punya nutrisi tinggi. Dilansir dari betterhealth.vic.gov.au, daging punya protein, vitamin, mineral, dan nutrisi lain yang bisa membantu mengalirkan oksigen ke seluruh tubuh, meningkatkan kekebalan tubuh, menyehatkan kulit, menjaga sistem saraf, menyehatkan otak, dan lain-lain.
-
Bukan diberi baking soda atau jahe, ini trik mengempukkan daging hanya dimarinasi pakai 1 jenis buah Tak ada salah satu bahan, bisa pakai bahan lain.
-
Bukan diberi baking soda, ini trik marinasi daging supaya lebih gurih dan empuk Tekstur daging sapi maupun kambing memang cenderung alot.
-
7 Trik memarinasi daging agar bumbu meresap sampai dalam, antigagal Proses marinasi tidak hanya berguna untuk menambah cita rasa pada daging, namun juga membuat tekstur daging jadi lebih empuk.
Namun meski banyak keunggulan, daging merah punya tekstur cenderung lebih keras dibanding daging hewani lain. Sehingga banyak orang membutuhkan waktu lama untuk memasaknya, lantaran perlu merebus daging terlebih dahulu hingga empuk. Rupanya, tanpa direbus, daging tetap bisa diempukkan dengan cara lain, yakni marinasi.
Banyak bahan dapur yang bisa dimanfaatkan untuk mengubah tekstur daging jadi empuk. Sama seperti cara yang dibagikan oleh pemilik akun YouTube Allrecipes. Ia mengaku sering pakai cara marinasi daging ini untuk dijadikan steak. Tetapi, cara marinasi ini juga bisa dipakai untuk masak daging jadi hidangan lain juga, lho.
RECOMMENDED ARTICLES
- Tak perlu pakai cuka, ini cara mencairkan daging beku dalam 20 menit hanya dengan 2 bahan
- Jangan cuma pakai nanas, trik marinasi daging ini bikin tekstur empuk dan bumbu meresap
- Tak perlu air panas, ini trik mencairkan daging beku dalam 15 menit pakai 2 bahan dapur
- Trik marinasi daging sapi supaya makin empuk tanpa nanas atau daun pepaya, cukup tambah 2 bahan ini
- Cuma butuh 5 menit, ini cara cepat mencairkan daging beku dari freezer pakai 2 bahan
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas