Cara hilangkan noda teh membandel di lap dapur, praktis tanpa disikat kuat
Diperbarui 20 Jun 2023, 15:33 WIB
Diterbitkan 20 Jun 2023, 17:00 WIB
Brilio.net - Minum teh sering dianggap sebagai kegiatan yang wajib bagi sejumlah orang. Contohnya, diminum sambil makan, bersantai, atau untuk menghangatkan badan saat tubuh sedang kurang fit. Bahkan, sejumlah jenis teh bisa memberi manfaat untuk tubuh, lho. Dilansir dari pennmedicine.org, beberapa jenis teh yang mengandung zat aktif serta antioksidan bisa menguatkan imun tubuh, melawan inflamasi, dan lain-lain.
Penggemar teh pastinya sering menyeduh teh sendiri di rumah, baik teh butiran maupun celup. Tetapi, ada kalanya saat menyeduh teh tanpa sengaja tumpah begitu saja, sehingga lap dapur jadi jalan ninja supaya tumpahan teh tersebut tidak menyebar lebih luas di meja dapur. Nah, lap dapur yang telah dipakai untuk menyeka bekas teh ini sebaiknya harus segera dicuci biar nodanya nggak membandel.
-
Cuma pakai 2 bahan, ini cara bersihkan noda hitam membandel di saringan teh Jika dicuci dengan air dan sabun seperti biasa, saringan teh sulit bersih kembali.
-
Cuma pakai sabun cuci piring, begini trik membersihkan kerak teh membandel pada gelas Teh pada dasarnya mengandung zat tanin (yang memberi warna cokelat).
-
Cara membasmi kerak teh yang menahun di gelas plastik, langsung bersih dan kinclong Noda cokelat ini bisa berasal dari tanin (asam tanat) yang terdapat dalam teh.
Namun, kalau sudah telanjur membandel, pastinya noda teh akan sulit hilang jika dicuci pakai sabun saja. Dilansir dari goodhousekeeping.com, teh mengandung zat kimia bernama tanin yang memang dikenal sulit hilang apabila sudah membandel pada kain. Biar noda teh hilang, kamu bisa mengikuti cara yang dibagikan oleh warganet bernama Mila, nih.
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- Bukan pakai pasta gigi, ini cara ampuh bersihkan talenan plastik agar kinclong seperti baru
- Bukan pakai baking soda, ini trik menghilangkan bau tak sedap di dalam botol minum
- Tanpa sitrun, begini cara membersihkan kerak teh membandel pada gelas dengan 1 bahan dapur
- Trik ampuh menghilangkan bau amis daging di chopper, cukup pakai 1 bahan dapur
- Cuma pakai 1 bahan dapur, begini cara hilangkan noda gosong di bagian luar panci
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas