Cara bersihkan kerak hitam di keramik bak mandi, bersih kinclong tanpa disikat andalkan 1 bahan dapur

Cara bersihkan kerak hitam di keramik bak mandi, bersih kinclong tanpa disikat andalkan 1 bahan dapur
YouTube/Queen azzahra family

Bak mandi setiap hari terpapar air, sehingga lumut mudah muncul di permukaan keramiknya. Jika dibiarkan dalam waktu lama, noda lumut tersebut bisa berubah jadi kerak kehitaman. Noda kerak tersebut juga berisiko membandel dan sulit dibasmi.

Banyak orang harus menghabiskan waktu berjam-jam hanya untuk menyikat bak mandi yang sudah berkerak supaya kinclong lagi. Padahal, waktu tersebut bisa digunakan untuk melakukan aktivitas lain. Nah, biar nggak buang-buang banyak waktu, kamu bisa meniru cara bersihkan bak mandi dari akun YouTube Queen azzahra family.

Ia menjelaskan cara yang biasa ia praktikkan ini, bisa bikin bak mandi berkerak jadi kinclong meskipun tanpa disikat. Usut punya usut, ia cuma butuh tambahan satu bahan dapur buat bersihkan keramik bak mandi.

"kali ini ak berbagi tips cara jitu bersihkan kamar mandi tanpa perlu Disikat, jadi kita bisa hemat waktu," tulisnya di keterangan video, dikutip BrilioFood dari YouTube Queen azzahra family pada Jumat (12/7).

 

(brl/psa)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya