Bukan sitrun atau cuka, ini trik bersihkan kerak kopi dan teh di gelas cukup pakai 2 bahan sederhana

Bukan sitrun atau cuka, ini trik bersihkan kerak kopi dan teh di gelas cukup pakai 2 bahan sederhana
Trik bersihkan kerak kopi dan teh di gelas | foto: TikTok/@myversionofzen

Bahan pertama yang dibutuhkan yaitu pasta gigi. Masukkan pasta gigi secukupnya ke dalam gelas yang punya noda kerak. Beri sedikit air dan gosok seluruh bagian dalam gelas menggunakan spons ataupun sikat gigi bekas. Kemudian, diamkan kurang lebih 5 menit.

"Kita langsung pakai odol yang banyak, ya," jelas pemilik akun TikTok @myversionofzen.

Bukan sitrun atau cuka, ini trik bersihkan kerak kopi dan teh di gelas cukup pakai 2 bahan sederhana

Bukan sitrun atau cuka, ini trik bersihkan kerak kopi
TikTok/@myversionofzen

Setelah didiamkan, tuangkan air panas ke dalam gelas sampai seluruh nodanya tertutupi oleh air. Lalu, diamkan lagi selama 5 menit. Terakhir, tinggal gosok sedikit bagian dalam gelas sambil dibilas dengan air mengalir. Dijamin, noda kerak yang semula membandel auto kabur tanpa sisa.

Bukan sitrun atau cuka, ini trik bersihkan kerak kopi dan teh di gelas cukup pakai 2 bahan sederhana

Bukan sitrun atau cuka, ini trik bersihkan kerak kopi
TikTok/@myversionofzen

Gimana, sederhana banget kan trik membersihkan noda kerak di dalam gelas ini? Mengintip kolom komentar di unggahan TikTok @myversionofzen yang sudah ditonton 18 ribu kali, beberapa warganet tampak antusias dengan trik ini, lho. Bahkan, ada pula yang membagikan trik lain.

"Gosok make sabut besi kasih sabun hilang jua kak," imbuh TikTok @catering company.

"Pake oxy powder trus sirem air panas. Diemin 10 menit.. auto cling puti bersih pol," timpal TikTok @Aelke.

"Pakai garam bisa juga kak," tulis TikTok @Cristyy.

@myversionofzen yang ga punya citrun dirumah, bole nih dicoba buat ngebersihin noda di gelas #cleaninghacks #cleaningtips #lifehack #serunyabelajar #fyp #xyzbca original sound - Zen House - Zen House | Yuk Bebersih

(brl/ola)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya