Bukan pakai tepung terigu, ini trik bikin telur dadar semakin tebal cuma tambah 1 bahan makanan
Diperbarui 22 Des 2023, 11:05 WIB
Diterbitkan 22 Des 2023, 18:00 WIB
Brilio.net - Kalau kamu bosan dengan lauk yang itu-itu saja, olahan telur bisa jadi alternatif yang bisa dipilih. Nggak cuma lezat, telur termasuk sumber protein yang baik bagi tubuh. Dilansir healthline.com, telur merupakan sumber protein yang baik bagi tubuh.
Untuk menyerap nutrisi tersebut, telur bisa diolah dengan berbagai cara. Nggak melulu harus direbus atau diceplok, telur bisa diolah dengan cara didadar. Telur dadar akan semakin nikmat jika dikreasikan dengan berbagai bahan isian.
-
Nggak cuma tepung terigu, ini trik agar telur dadar lebih tebal dan lembut cuma tambah 2 bahan dapur Tebalnya langsung bikin kenyang.
-
Tanpa pakai tepung terigu atau sayur kol, ini cara bikin telur dadar tebal cuma tambah 1 bahan makanan Tetap nikmat jadi lauk andalan.
-
Tak perlu diberi tepung atau air, ini trik goreng telur dadar tebal cukup tambah 2 bahan dapur Cara pembuatannya gampang sekaligus rasanya enak.
Menambahkan berbagai bahan isian ke dalam kocokan telur juga bertujuan supaya volume telur dadar kian tebal. Dengan begitu, menyantap telur dadar akan semakin mengenyangkan, kan?
Nah, bahan tambahan yang sering digunakan adalah tepung terigu. Nggak perlu banyak-banyak, cukup tambahkan tepung terigu sedikit saja, hasil telur dadar pun akan lebih tebal daripada biasanya.
Tapi selain pakai tepung terigu, kamu bisa menggunakan isian lain, lho. Sama seperti yang ditunjukkan pengguna YouTube KREASI MD. Di unggahan videonya, ia tampak mengandalkan satu bahan makanan saja ke dalam kocokan telurnya.
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- 15 Resep olahan telur agar tidak bosan, ekonomis, praktis, dan cocok buat menu harian
- 20 Resep dan cara membuat semur telur sederhana, bumbu meresap sempurna
- Kisah 7 anak seleb pernah jadi korban perundungan di sekolah, putra Mikaila Patritz sampai terluka
- Pratama Arhan ulang tahun ke-22, intip 9 potret Azizah Salsha pamer kemesraan main bola bareng suami
- 11 Potret kocak tulisan larangan sok Inggris ini nyeleneh abis, suruh kursus dulu nggak sih?
- Pernikahan berkonsep ala pedang pora low bujet ini kelewat unik, ekspresi pengantinnya jadi sorotan
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas