Bukan pakai sitrun, ini trik bersihkan kerak kaca jendela pakai dua bahan dapur
Diperbarui 24 Des 2023, 15:40 WIB
Diterbitkan 25 Des 2023, 12:00 WIB
Nah, bagi kamu yang memiliki permasalahan serupa, tak perlu buru-buru mengeluarkan biaya besar untuk membeli cairan pembersih atau menggunakan sitrun. Ada sebuah trik yang bisa dicoba untuk mengatasi permasalahan tersebut.
Trik mudah tersebut dibagikan oleh pengguna YouTube @myversionofzen. Dalam salah satu unggahannya, ia memperlihatkan bagian kaca jendela di rumahnya yang dipenuhi noda kerak air karena tetesan air hujan. Alih-alih membersihkannya dengan cairan pembersih, ia justru memanfaatkan bahan-bahan dapur.
-
Cukup pakai 1 bahan dapur, trik wanita bersihkan jendela kaca yang buram ini bikin autobening Desain dan ukuran jendela harus dipilih dengan cermat sesuai dengan gaya arsitektur rumah serta kebutuhan fungsional ruangan.
-
Tak perlu sabun, begini trik bersihkan kaca dapur yang berminyak dan kusam pakai 1 bahan dapur Lebih hemat sabun.
-
Bukan digosok sitrun, ini cara bersihkan kaca kamar mandi agar bening cuma tambah 1 bahan dapur Kamar mandi jadi salah satu ruangan yang memiliki kelembapan tinggi.
Dilansir BrilioFood pada Senin (25/12), pengguna YouTube tersebut memanfaatkan dua bahan dapur, yaitu cuka dan sabun cuci piring.
foto: YouTube/@myversionofzen
Pertama-tama, siapkan sebuah botol spray untuk menyimpan campuran bahan. Setelah itu, tuang 2 sendok makan cuka dan 200 ml air ke dalam botol spray. Kemudian tambahkan sedikit sabun cuci piring ke dalam botol. Kocok botol secara perlahan hingga bahan tersebut tercampur merata.
foto: YouTube/@myversionofzen
Semprotkan cairan cuka dan sabun cuci piring ke bagian kaca jendela yang kotor dan bernoda. Gosok-gosok kaca dengan menggunakan lap bersih. Hasilnya, kaca yang sebelumnya dipenuhi noda kerak air jadi kinclong dan bersih lagi.
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tak perlu garam atau cuka, cara mencuci handuk dekil agar bersih lagi pakai tambahan 3 bahan dapur
- Tanpa pakai sitrun, ini cara mudah bersihkan handuk mandi dekil dan berjamur cuma modal 2 bahan dapur
- Cuma modal Rp5.000, ini cara hilangkan bau tidak sedap di dalam kulkas pakai 1 bahan dapur
- Sandrinna Michelle buka suara usai kabar perseteruan dengan sang ibu, sebut semua salah dirinya
- Sempat depresi wajah penuh jerawat, intip 11 pesona Tatjana Saphira pakai dan tanpa makeup
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas