Bukan pakai bumbu dapur, ini cara mudah merawat tanaman terong agar tumbuh subur dan berbuah besar
Diperbarui 30 Nov 2023, 12:35 WIB
Diterbitkan 30 Nov 2023, 17:01 WIB
Brilio.net - Eggplant atau terong adalah tanaman berbunga yang masuk dalam golongan 'nightshade'. Terong masih satu rumpun dengan kentang, tomat, dan paprika, lho.
Terong sendiri terdiri dari beragam jenis. Ada terong ungu, belanda, telunjuk, bulat, hingga putih. Karena punya tekstur lembut, terong sering diolah jadi berbagai masakan. Nggak heran jika banyak orang membelinya di pasaran dalam jumlah banyak.
-
Tanpa micin, ini trik merawat tanaman terong agar berbuah lebat meski hanya ditanam dalam polybag Dalam polybag saja, tanaman terong bisa subur dan berbuah. Tapi tetap butuh perawatan.
-
Tanpa bumbu dapur, ini trik melebatkan buah pada tanaman terong hanya dengan 1 bahan pemanis Tak cuma lebat, buah terong yang dihasilkan tampak segar.
-
Tanpa bahan tambahan, ini trik goreng terong agar warnanya tetap hijau dan tak berminyak Terong punya tekstur lembut dan rasanya sedikit manis.
Tapi, tak harus selalu beli, kamu pun dapat menanam sendiri terong di rumah. Namun begitu, kamu harus tahu cara merawatnya supaya tanaman terong berbuah besar dan banyak.
Nah, sejumlah orang sengaja memberi pupuk alami, yakni berbagai bumbu dapur seperti garam maupun micin. Bumbu dapur seperti micin dan garam memang dianggap bisa memenuhi nutrisi pada terong. Dengan begitu, tanaman terong akan tumbuh subur dan berbuah lebat.
Namun, kalau nggak mau stok bumbu dapur terbuang, kamu bisa meniru yang dilakukan oleh pengguna TikTok @im_widiii. Dalam unggahan videonya, warganet ini mengaku punya cara tersendiri agar tanaman terongnya tumbuh subur dan berbuah lebat, tanpa pupuk bumbu dapur.
Penasaran bagaimana caranya?
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa garam atau air beras, ini trik basmi hama bakteri pada tanaman cabai cukup pakai 1 ampas buah
- Bukan ditusuk pakai lidi atau diperam, ini trik mematangkan buah alpukat hanya dengan 1 ampas dapur
- Tak perlu direndam air, ini cara menyimpan daun jeruk agar tetap hijau dan tak kering hingga 3 bulan
- Jangan cuma pakai tepung beras, ini trik agar bakwan sayur renyah dan tak lembek tambah 1 bahan dapur
- Wanita ini goreng telur beku mentah jadi egg tempura ala anime, hasilnya bikin ngelus dada
- Tak perlu ganti karet baru, ini trik mengatasi tabung gas elpiji yang bocor pakai 2 alat sederhana
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas