Bukan ditambah karet gelang, ini trik atasi tabung gas elpiji bocor pakai 1 alat

Bukan ditambah karet gelang, ini trik atasi tabung gas elpiji bocor pakai 1 alat
Mudah banget ditiru |

Alat tersebut adalah benang jahit berukuran kecil. Triknya, cukup lilitkan benang tersebut ke sekeliling karet seal gas elpiji. Titik menjelaskan, biasanya ia pakai 20 sampai 30 lilitan benang, sehingga gas elpiji miliknya tak bocor lagi.

"Ikat sampai gas tidak bocor dari sela tersebut," imbuhnya, dikutip BrilioFood dari TikTok @titikretna850 pada Kamis (28/9).

Bukan ditambah karet gelang, ini trik atasi tabung gas elpiji bocor pakai 1 alat

foto: TikTok/@titikretna850

Selanjutnya, letakkan karet seal kembali ke bagian dalam lubang gas elpiji, lalu pasang regulator sampai posisinya benar-benar mantap dan terkunci. Setelah itu, amati apakah masih ada suara desis dari gas elpiji. Kalau sudah tak ada suara desis, coba nyalakan api kompornya. Apabila berhasil menyala, artinya gas elpiji sudah tak bocor lagi.

Bukan ditambah karet gelang, ini trik atasi tabung gas elpiji bocor pakai 1 alat

foto: TikTok/@titikretna850

Gimana, simpel banget kan cara mengatasi gas elpiji yang bocor ala warganet bernama Titik ini? Menilik kolom komentar di video TikTok @titikretna850 yang sudah ditonton 12 ribu kali, banyak warganet yang juga tertarik mengatasi gas elpiji bocor dengan benang seperti ini juga, lho.

"baru tau ," ungkap TikTok @user5087235346264.

"Mksh infonya,sngt bermanfaat bngt buat para emak2," kata TikTok @ShANSaN.

"mksh kk," ucap TikTok @Nurma saidah.

@titikretna850 Lakukan ini bila tabung gas bocor. #edukasi Terpikat Dirimu - DJ Dhewy

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya