Bukan ditaburi tepung, ini cara bersihkan telur pecah di lantai agar tak bau amis pakai 1 bumbu dapur
Diperbarui 14 Mar 2024, 20:15 WIB
Diterbitkan 14 Mar 2024, 05:00 WIB
Brilio.net - Telur termasuk bahan makanan yang rentan pecah. Cangkangnya yang rapuh membuatnya mudah sekali pecah jika terjatuh. Oleh sebab itu, telur harus diletakkan di tempat yang tepat dan dibawa dengan hati-hati supaya tetap aman. Meskipun begitu, selalu ada insiden tak terduga yang kadang terjadi. Misalnya tak sengaja menjatuhkan telur saat hendak memindahkannya ke tempat lain. Nah, telur yang jatuh di lantai ini otomatis akan pecah dan berhamburan. Nah, telur yang sudah pecah dan berhamburan biasanya cenderung tidak layak diolah.
Selain tidak layak dikonsumsi, telur yang pecah di lantai juga cenderung sulit dibersihkan. Teksturnya yang cair dan kental membuat telur terlalu susah diusap dengan lap atau diambil menggunakan tangan kosong. Tak hanya itu, baunya yang amis juga jadi PR tersendiri ketika hendak membersihkan pecahan telur di lantai ini.
-
Bukan dilap, cara mudah bersihkan telur pecah di lantai pakai 1 bahan dapur ini bikin amis auto hilang Telur pecah memiliki tekstur berlendir, membuat bekas noda telur agak lengket dan berbau tak sedap.
-
Tak perlu digosok sabun, ini trik hilangkan bau amis bekas noda telur yang pecah pakai 1 bahan dapur Nggak perlu effort nyikat lantai berkali-kali.
-
Tanpa sabun cuci piring dan cuka, ini cara mengepel lantai yang berbau amis cukup tambah 1 bahan dapur Bau amis bisa berasal dari makanan seperti seafood.
Memang pada dasarnya, butuh trik khusus untuk membersihkan telur yang pecah di lantai. Sebagian orang biasanya akan memanfaatkan tepung. Jadi pecahan telur di lantai akan ditaburi dengan tepung agar lebih mudah dibersihkan.
foto: TikTok/@umimaull
Namun selain tepung, kamu juga bisa menggunakan bahan lain seperti yang dilakukan pengguna TikTok @umimaull. Melalui salah satu video yang diunggah, dia mengaku menggunakan bumbu dapur saat hendak membersihkan telur yang pecah di lantai. Nah, bumbu dapur ini bisa membuat bau amis pada telur juga auto hilang, lho.
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Nggak perlu dicuci, ini trik praktis hilangkan bau tak sedap di sepatu pakai 1 ampas dapur
- Tanpa pakai sabun, ini trik menghilangkan noda karat di keramik kamar mandi pakai 1 ampas dapur
- Bukan pakai putih telur, ini trik bikin wajah kencang dan antikeriput cuma pakai 1 jenis sampah dapur
- Tak perlu semir kimia, ini trik menunda tumbuhnya uban prematur pakai masker dari 1 jenis biji-bijian
- Tanpa scrub tomat, ini cara cerahkan bibir hitam dan kering ala rekomendasi dokter pakai 1 jenis buah
- Bikin lembut dan antikasar, cara atasi kaki kering ini cuma pakai 1 jenis bahan pemanis
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas