8 Cara memilih dan menyimpan buah blewah, tetap segar tahan lama
Diperbarui 7 Apr 2022, 11:13 WIB
Diterbitkan 7 Apr 2022, 15:02 WIB
5. Ketuk buah blewah.
foto: Pexels/Cup of Couple
Selain menekannya, kamu juga bisa mengetuk bagian luar buah blewah. Buah blewah yang matang dan berkualitas baik baisanya akan mengeluarkan suara pelan dan padat saat diketuk.
-
10 Resep minuman es buka puasa berbahan blewah, segar dan mudah dibuat Jika kamu bosan dengan resep es blewah yang begitu-begitu saja, kamu bisa mengkreasikan blewah dengan buah-buah lain untuk menambah cita rasa.
-
8 Resep es blewah mudah dan praktis, enak nan segar Selain segar dan enak, es blewah praktis untuk dibuat.
-
5 Buah yang bikin kamu terhindar dari dehidrasi, santaplah saat sahur! Pilihlah buah yang memiliki kandungan air yang tinggi, sehingga dapat menghindari tubuhmu dari dehidrasi selama menjalankan ibadah puasa.
6. Simpan di suhu ruang.
foto: Instagram/@ronie.ind
Kalau kamu ingin langsung mengolah buah blewah dalam waktu dekat, cukup simpan di suhu ruangan. Umumnya, blewah bisa tahan selama 2 hari di suhu ruang.
7. Simpan di kulkas.
foto: Pexels/Karolina Grabowska
Kalau ingin menyimpan blewah lebih lama lagi, kamu bisa menaruhnya di kulkas. Blewah yang disimpan di lemari es bisa bertahan selama 3 sampai 5 hari. Karena ukuran buah blewah yang cenderung besar, kamu bisa memotong-motongnya terlebih dahulu. Kemudian, masukkan ke dalam kantung plastik atau toples sebelum disimpan di kulkas.
8. Bekukan blewah.
foto: Unsplash/Latrach Med Jamil
Saat disimpan dengan cara dibekukan, buah blewah bisa tahan hingga 6 bulan, lho. Dilansir dari masterclass.com, masukkan potongan buah blewah di dalam plastik atau toples kedap udara sebelum disimpan di freezer.
(brl/mal)RECOMMENDED ARTICLES
- 11 Manfaat blewah, bantu cegah dehidrasi saat puasa
- 9 Buah ini bantu menghilangkan ketombe, kulit kepala jadi bersih
- 7 Cara menyimpan alpukat agar tidak cepat busuk, mudah dan antigagal
- 8 Buah dan sayur ini tak boleh disimpan bareng, bisa saling merusak
- 8 Sayur dan buah dikonsumsi Ivan Gunawan, bantu turunkan berat badan
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas