7 Makanan dan minuman Imel Putri saat kemoterapi ini bantu pemulihan
Diperbarui 4 Apr 2022, 12:39 WIB
Diterbitkan 4 Apr 2022, 14:03 WIB
2. Jus buah naga.
foto: Instagram/@imelpc
Minuman yang biasa dikonsumsi Imel untuk pemulihan kemoterapi adalah jus buah naga. Dilansir dari herzindagi.com, beberapa penelitian mengungkapkan bahwa antioksidan pada buah naga bisa melawan sel kanker dalam tubuh.
-
Curhatan Imel Putri usai jalani kemoterapi, alami perubahan penampilan "Alhamdulillah 9 September 2021 , hari ini aku kemo yg ke -6," tulis Imel Putri
-
10 Makanan dikonsumsi dan dihindari Kiki Fatmala saat pemulihan kanker Bintang film Si Manis Jembatan Ancol ini berjuang kurang dari enam bulan menjalani pengobatan hingga bebas dari penyakit ganas tersebut.
-
9 Resep makanan anti kanker, enak, sederhana & mudah dibuat Jangan lewatkan sayur dan buah-buahan, ya.
3. Bubur kacang.
foto: YouTube/Imel Putri Cahyati Official
Selain mual, dampak lain dari kemoterapi adalah gangguan pencernaan. Untuk mengatasi hal tersebut, Imel biasa menyantap bubur kacang. Bubur kacang ini mengandung karbohidrat dan protein yang baik sebagai sumber energi usai melakukan kemoterapi.
4. Oatmeal dan buah.
foto: Instagram/@imelpc
Mengonsumsi makanan sehat menjadi salah satu kunci penting dalam proses penyembuhan pasien kanker. Ketika nafsu makan mulai kembali, Imel memilih mengonsumsi oatmeal, potongan buah-buahan, serta segelas jus jeruk.
Dilansir dari healthline.com, oatmeal menyediakan banyak nutrisi yang dibutuhkan tubuh selama kemoterapi. Selain itu makanan ini cocok dikonsumsi ketika mengalami efek samping kemoterapi seperti mulut kering, sariawan, dan mual.
(brl/lut)RECOMMENDED ARTICLES
- Makanan sehat 5 seleb usai sembuh dari kanker, Feby Febiola makan buah
- Konsumsi 11 sayur dan buah ini bisa cegah kanker kulit akibat sinar UV
- Rutin konsumsi setiap hari, 9 makanan ini bantu cegah kanker ovarium
- 7 Cara memilih menu sahur sehat, cegah badan lemas selama puasa
- 11 Manfaat blewah, bantu cegah dehidrasi saat puasa
- Menu sahur hari pertama 19 seleb, komplet, lezat, dan menggugah selera
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas