7 Hidangan keong khas berbagai negara, ada yang disajikan mewah

7 Hidangan keong khas berbagai negara, ada yang disajikan mewah
foto: Instagram/@huehak_9986

Brilio.net - Bagi sejumlah orang, mungkin keong dianggap sebagai hewan menjijikan jika dijadikan makanan. Lantaran, keong memiliki tekstur yang kenyal dan berlendir. Tapi, ada pula yang senang mengonsumsi olahan keong, lho.

Di Indonesia saja, ada sejumlah hidangan keong dan banyak digemari karena sudah dimasak dengan berbagai bumbu hingga rasanya gurih dan lezat. Salah satu olahan keong yang punya banyak penggemar di Indonesia adalah sate keong.

Nggak hanya di Indonesia, sejumlah negara lain juga memiliki hidangan yang dibuat dengan keong, lho. Berikut tujuh hidangan keong khas berbagai negara, dilansir BrilioFood dari berbagai sumber pada Kamis (25/11).

1. Sate keong khas Indonesia ini kerap ditemukan di angkringan. Rasanya nggak kalah lezat daripada jenis sate lainnya, lho.

7 Hidangan keong khas berbagai negara, ada yang disajikan mewah

foto: Instagram/@myhomemade.food

2. Hidangan keong satu ini populer banget, yakni escargot khas Prancis. Escargot dianggap mewah di negara yang terletak di Eropa Barat ini.

7 Hidangan keong khas berbagai negara, ada yang disajikan mewah

foto: Instagram/@nomsbytamanna

3. Bernama Lumache Alla Romana, hidangan keong satu ini berasal dari Italia. Keongnya dimasak bersama saus tomat yang khas.

7 Hidangan keong khas berbagai negara, ada yang disajikan mewah

foto: Instagram/@bezzuga

4. Di Portugis ada olahan keong yang direbus bersama bumbu rempah-rempah. Hidangan ini disebut dengan nama caracois a algarvia.

7 Hidangan keong khas berbagai negara, ada yang disajikan mewah

foto: Instagram/@sixwu

5. Kohli bourbouristi ini merupakan hidangan keong khas Yunani. Cara memasaknya dengan ditumis pakai berbagai bumbu dan disajikan lengkap bersama cangkangnya.

7 Hidangan keong khas berbagai negara, ada yang disajikan mewah

foto: Instagram/@authenticfoodquest

6. Disebut dengan caragols, olahan keong ini merupakan hidangan tradisional di Spanyol, lho.

7 Hidangan keong khas berbagai negara, ada yang disajikan mewah

foto: Instagram/@salvamiret

7. Hidangan berbahan keong satu ini asal Vietnam. Keong direbus bersama kaldu dan disantap bersama bihun dan sayuran.

7 Hidangan keong khas berbagai negara, ada yang disajikan mewah

foto: Instagram/@mefcook

(brl/mal)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya