7 Cara Chelsea Olivia bikin bubur ala Korea, menu andalan saat anak tak nafsu makan
Diperbarui 26 Des 2022, 16:28 WIB
Diterbitkan 26 Des 2022, 18:01 WIB
1. Tumis bawang merah dan bawang putih dengan sedikit minyak. Lalu tambahkan daging, tumis sebentar.
foto: Instagram/@chelseaoliviaa
-
6 Resep bubur sehat ala Korea, enak, mudah, dan sederhana Dijamin langsung ketagihan bikin sendiri di rumah
-
11 Resep aneka bubur beras, lembut, enak, dan anti gagal Supaya lebih memiliki cita rasa yang enak, kamu bisa menambahkan susu, rempah, ataupun buah ke dalamnya.
-
10 Kreasi bekal anak ala Chelsea Olivia, auto bikin lahap makan Bekal buatan Chelsea Olivia pun berhasil membuat sang anak makan dengan lahap, lho.
2. Masukkan labu, jamur, dan wortel. Aduk-aduk lagi.
foto: Instagram/@chelseaoliviaa
3. Tambahkan aneka bumbu seperti garam, lada, dan kaldu. Tumis sambil diaduk sebentar.
foto: Instagram/@chelseaoliviaa
4. Kemudian masukkan beras yang sudah dicuci dan sedikit air biasa. Lalu langsung tuang air kaldu yang cukup banyak.
foto: Instagram/@chelseaoliviaa
5. Masukkan dua lembar daun salam dan tutup panci. Biarkan sampai mendidih.
foto: Instagram/@chelseaoliviaa
6. Setelah mendidih, aduk-aduk terus buburnya sampai benar-benar kental dan airnya menyusut.
foto: Instagram/@chelseaoliviaa
7. Sajikan bubur di atas piring atau mangkuk. Biasanya Chelsea Olivia menambahkan sedikit minyak wijen, omelette, dan taburan nori agar bubur ala Korea buatannya makin enak.
foto: Instagram/@chelseaoliviaa
View this post on Instagram
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Pola makan sehat Mieke Amalia, jaga tubuh bugar dan berat badan stabil di 50-an kg
- 10 Makanan dan minuman dikonsumsi Ria Ricis, bikin ASI lancar berkualitas
- 5 Cara bikin telur orak arik ala Ayudia Bing Slamet, hasilnya lembut dan sehat tanpa minyak
- Kue ulang tahun 11 anak seleb bertema princess Disney, desainnya kece bikin nggak tega makan
- 10 Makanan dihindari Lucinta Luna saat diet, bobot turun 19 kg
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas