7 Cara bikin danmuji acar lobak Korea, simpel bisa jadi stok
Diperbarui 14 Nov 2022, 10:41 WIB
Diterbitkan 14 Nov 2022, 11:01 WIB
Di unggahan TikTok/@terpaksaglutenfree juga dijelaskan, kalau danmuji ini lebih nikmat jika disantap setelah disimpan selama dua sampai tiga hari. Selain itu, dikutip dari seriouseats.com, danmuji ini akan awet disimpan di kulkas selama satu bulan. Sebaiknya, simpan acar lobak tetap dengan air rendamannya biar lebih meresap serta tetap segar dan tahan lama.
Menilik kolom komentar di unggahan TikTok/@terpaksaglutenfree, banyak warganet yang tertarik untuk membuat danmuji juga. Selain itu, video ini juga sudah ditonton jutaan kali usai diunggah pada Sabtu (12/11) lalu.
-
7 Resep jajanan khas Korea, enak, mudah, dan sederhana Bisa dibuat sendiri di rumah, nih~
-
8 Resep masakan pedas ala Korea, lezat dan mudah dibuat Ada banyak makanan Korea yang cocok dengan lidah orang Indonesia yang sangat suka rasa pedas.
-
11 Resep masakan sayur sederhana ala rumahan dari olahan lobak, lezat dan menggugah selera Tekstur renyah dari lobak bikin ketagihan.
@terpaksaglutenfree Daripada beli mendingan bikin. Lebih murah dan bisa dapet banyak. #danmuji #takuan #acar #koreanfood #banchan #recipe #resepkorea LoFi(860862) - skollbeats
"Cuka apel bisa gk kak?" tanya TikTok/@.
"danmuji tuh enak bgt, apalagi klo dingin..kalo makan ayce pasti yg paling banyak gw ambil danmujinya," ungkap TikTok/@ADORANP.
"Rasanya kaya apa kak? Asem asem gitu atau ada rasa getir dari kunyit?" tanya TikTok/@uwah12.
"saat udah 24jam, apakah didiemin di kulkas beserta airnya? atau airnya dikurangin? tahan berapa lama? maaf byk tanya, saya mau coba soalnya ," kata TikTok/@JungKookKWSeprem.
"cuka beras bisa diganti sama cuka biasa g soalnya dtmptku udah nyari kemana2 g da yg ada cuka biasa atw cuka apel," ujar TikTok/@.
(brl/lut)RECOMMENDED ARTICLES
- Jangan asal olah, ini cara memasak okra agar tidak berlendir
- Cara simpel memotong kentang spiral, tetap rapi tanpa alat khusus
- 5 Cara membuat cabai kering menjadi segar kembali, mudah ditiru
- Trik praktis memanggang beef slice agar tidak mengkerut, mudah ditiru
- Wajib tahu, ini cara gunakan chopper daging agar mesin tak mudah panas
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas