6 Trik mudah membelah telur rebus agar rapi, cocok untuk pemula

6 Trik mudah membelah telur rebus agar rapi, cocok untuk pemula
Bisa pakai benang jahit~ |

1. Kamu bisa melapisi permukaan telur dengan plastik terlebih dahulu. Hal ini untuk meminimalisir bagian kuning dari telur akan menempel di pisau. Lalu potong bagian tengah telur dengan menggunakan pisau.

6 Trik mudah membelah telur rebus agar rapi, cocok untuk pemula

foto: TikTok/@soeasy_jepang

2. Apabila potongan telur menjadi lebih kecil, sebelum memotongnya, lapisi terlebih dahulu pisau dengan menggunakan plastik. Dengan cara ini potongan telur pun bisa menjadi rapi.

6 Trik mudah membelah telur rebus agar rapi, cocok untuk pemula

foto: TikTok/@soeasy_jepang

3. Kamu juga bisa membelah telur dengan menggunakan benang jahit biasa. Ikat terlebih dahulu ujung benang pada lemari, lalu tekan benang di permukaan telur sampai terbelah sempurna.

6 Trik mudah membelah telur rebus agar rapi, cocok untuk pemula

foto: TikTok/@hilmagz

4. Masih menggunakan benang, tanpa harus mengikatnya pada suatu benda, kamu tetap bisa membelah telur. Cukup posisikan pada bagian tengah telur lalu putar ujung benang hingga membelah telur rebus.

6 Trik mudah membelah telur rebus agar rapi, cocok untuk pemula

foto: YouTube/Selayang Pandang

5. Terakhir, kamu bisa menaruh telur rebus di talenan atau permukaan yang datar. Lalu pegang setiap ujung benang dengan kedua tangan. Lalu tekan benang di atas telur rebus hingga membelahnya menjadi dua bagian.

6 Trik mudah membelah telur rebus agar rapi, cocok untuk pemula

foto: YouTube/Azni Empayar Channel

6. Jika ingin mendapatkan bagian kuning telur yang utuh, cukup arahkan pisau pada permukaan telur dan belah dengan cara diputar. Telur pun akan terbelah dan bagian kuning telur akan terpisah dengan sendirinya.

6 Trik mudah membelah telur rebus agar rapi, cocok untuk pemula

foto: TikTok/@andrealanev

(brl/mal)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya