5 Trik jitu memilih singkong yang empuk dan merekah saat digoreng
Diperbarui 27 Okt 2022, 12:31 WIB
Diterbitkan 27 Okt 2022, 14:01 WIB
1. Tanpa mengupasnya terlebih dahulu, kamu bisa mengetahui singkong mana yang empuk saat diolah dengan memilih singkong yang memiliki kulit ari paling luar tidak mulus.
foto: YouTube/LOTS OF CONTENT
-
Tanpa direndam air es, ini trik bikin singkong goreng supaya empuk, mekar, dan renyah Banyak orang masih gagal mengolahnya, sehingga singkong goreng masih cukup alot dan tak merekah usai digoreng.
-
Trik menggoreng singkong yang keras karena berkualitas buruk agar bisa empuk dan cantik merekah Singkong berkualitas buruk disulap jadi lezat dan empuk.
-
Trik menggoreng singkong agar renyah dan merekah, mudah ditiru Bisa jadi camilan saat nongkrong bersama teman.
2. Saat dikupas, pastikan singkong memiliki kulit air berwarna merah muda atau ungu yang menandakan singkong berkualitas baik.
foto: YouTube/LOTS OF CONTENT
3. Saat memilih singkong, kamu juga harus pastikan bahwa ujung pangkal dan bawahnya masih dalam keadaan tertutup. Sehingga singkong bagian dalam tidak berwarna hitam jika diolah di kemudian hari.
foto: YouTube/LOTS OF CONTENT
4. Jika bagian pangkalnya dibuka dan singkong masih berwarna putih bersih, hal itu menandakan bahwa singkong baru saja dicabut dari tanah. Hal tersebut sekaligus menandakan singkong akan empuk saat diolah.
foto: YouTube/LOTS OF CONTENT
5. Terakhir, singkong yang empuk dan merekah saat digoreng diolah memiliki ciri-ciri sangat mudah saat dikupas.
foto: YouTube/LOTS OF CONTENT
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik mengukus kentang tanpa panci kukusan, manfaatkan tusuk gigi
- 7 Cara bikin gulali rambut nenek agar tak keras, simpel dan antigagal
- Nggak pakai ribet, ini cara mudah bersihkan getah pisang di tangan
- Trik potong semangka tanpa bikin tangan kotor, cuma pakai benang
- Trik bikin lontong daun pisang biar isinya padat dan tak mudah basi
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas