5 Cara membuat sayuran beku homemade buat stok, tanpa bahan pengawet
Diperbarui 31 Okt 2022, 11:38 WIB
Diterbitkan 31 Okt 2022, 12:01 WIB
Brilio.net - Saat menyantap steak, kamu pasti pernah melihat potongan berbagai macam sayuran atau yang dikenal dengan sebutan mix vegetable sebagai pelengkapnya. Biasanya, sayuran yang digunakan terdiri dari jagung, buncis, kacang polong, brokoli, atau wortel. Sayuran ini tentu jadi sumber serat untuk menyeimbangkan steak yang berbasis protein hewani.
Sayuran campur tersebut biasanya merupakan frozen food yang dipanaskan kembali untuk menghemat waktu memasak. Saat ini, kamu bisa dengan mudah membeli sayur beku (frozen vegetable) tersebut di supermarket. Namun selain membeli, sebenarnya kamu bisa membuatnya sendiri di rumah, lho.
-
11 Cara membuat perkedel sayur, enak, sederhana, dan sehat Bisa menjadi salah satu cara agar anak mau makan sayur.
-
6 Cara menyimpan sayuran agar tahan lama, fresh berminggu-minggu Cara-cara ini bisa membuat sayuran tetap segar sampai empat minggu.
-
11 Resep masakan rumahan sayur khas warteg yang segar dan menggugah selera Jadi varian menu harian yang wajib dicoba.
Sayur beku homemade ini bisa dibuat dengan mudah tanpa bahan pengawet. Tak perlu khawatir, sayur beku buatanmu tetap bisa awet berbulan-bulan dan kandungan nutrisinya pun terjaga asalkan dibuat dengan proses yang baik dan higienis. Sayuran yang digunakan pun bisa disesuaikan dengan selera.
Nah, kamu bisa meniru resep sayuran beku yang dibagikan akun TikTok/@dewijalal432. Dalam salah satu video yang diunggahnya, pemilik akun tersebut menunjukkan setiap step membuat sayuran beku sendiri untuk stok di rumah. Menurutnya, membuat sayuran beku sendiri lebih hemat dan sehat karena kualitas bahan dan proses pembuatannya pun bisa lebih terjamin.
"Lebih sehat dan hemat, karna kita sendiri yang olah," kata TikTok/@dewijalal432.
Penasaran bagaimana cara membuatnya? Yuk simak ulasan lengkap BrilioFood dari akun TikTok/@dewijalal432 pada Senin (31/10).
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- Cara praktis bikin sate kulit ayam agar rapi dan tidak mudah robek
- 5 Trik menggoreng cimol kopong, antimeledak dan mudah ditiru
- Trik mengukus kentang tanpa panci kukusan, manfaatkan tusuk gigi
- 7 Cara bikin kulit kebab lentur dan tak mudah kering, bisa buat jualan
- Tanpa bahan khusus, ini trik mudah hilangkan bau langu pada oncom
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas