13 Menu buka puasa Tasyi Athasyia, mewah ada kurma berbagai negara
Diperbarui 23 Apr 2022, 14:23 WIB
Diterbitkan 23 Apr 2022, 14:32 WIB
8. Walaupun terkesan mewah, Tasyi Athasyia tetap menyediakan gorengan bakwan. Bakwan ini nanti disiram dengan sambal cuka, sambal kacang, dan terakhir diberi ful (makanan khas Turki).
foto: YouTube/Tasyi Athasyia
-
11 Potret dapur khusus konten Tasyi Athasyia ini mewah serba emas, ada kulkas seharga Rp 50 juta Alat syutingnya sukses bikin melongo.
-
11 Detail potret kue ultah Tasya Farasya & Tasyi Athasyia ke-30, unik Di hari ulang tahunnya, Tasya Farasya dan Tasyi Athasyia mendapat kue dengan desain unik yang menggambarkan hobbi mereka.
-
10 Menu diet Tasyi Athasyia, pangkas berat badan 6 kg dalam 2 bulan Menunya disesuaikan agar tetap aman dan bisa membantu berat badan turun.
9. Chicken katsu tampak gurih dan lezat, dihidangkan bersama potongan cabai untuk menambah sensasi pedas.
foto: YouTube/Tasyi Athasyia
10. Nah, menu lain yang nggak kalah menggugah selera adalah pempek. Kudapan ini semakin nikmat saat disantap dengan kuah cuka.
foto: YouTube/Tasyi Athasyia
11. Ada juga hidangan siomay lengkap dengan sayuran seperti kentang rebus dan bumbu kacangnya.
foto: YouTube/Tasyi Athasyia
12. Sebagai menu utama, nasi kebuli dengan daging ini lebih lezat disajikan bersama acar sebagai pelengkap.
foto: YouTube/Tasyi Athasyia
13. Berbagai macam minuman mulai dari jelly, kolak, dan cincau yang diracik dengan krimer menjadi hidangan segar yang nggak kalah menggugah selera.
foto: YouTube/Tasyi Athasyia
(brl/lut)RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Menu sahur dan buka puasa keluarga Aurel Hermansyah, serba mewah
- 9 Menu sahur dan buka puasa ala keluarga Ayu Ting Ting, simpel abis
- 9 Kreasi masakan buka puasa ala keluarga Sungkar, komplet dan lezat
- 11 Kue ulang tahun keluarga Pasha Ungu, desainnya bikin tak tega makan
- 10 Trik menghilangkan duri ikan bandeng tanpa presto, antigagal
- Tanpa disadari, 8 kesalahan pola makan saat puasa ini bikin bobot naik
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas