11 Trik mudah Dewi Hughes bikin sushi tanpa nasi, sehat dan lezat
Diperbarui 7 Apr 2022, 13:59 WIB
Diterbitkan 8 Apr 2022, 03:15 WIB
7. Jangan lupa gulung sushi sambil ditekan-tekan agar semua bahan sushi memadat.
foto: YouTube/Dewi Hughes Hypnotherapy
-
9 Menu sehat Dewi Hughes selama diet, sukses turunkan 90 kg Dia membagikan cara diet yang sudah terbukti efektif bagi dirinya. Mulai dari menghindari nasi, mengurangi gula, menjauhi garam, dan minyak.
-
9 Kreasi kue ala Dewi Hughes, rendah kalori dan mudah dibuat Dewi Hughes menggunakan realfood dan pemanis alami saat membuat kue agar tak menganggu programnya menjaga berat badan.
-
11 Camilan sehat ala Dewi Hughes, bikin kenyang tanpa takut bobot naik Sukses turunkan bobot puluhan kilo, Dewi Hughes kini masih konsisten menjaga pola makan agar bobotnya tetap stabil.
8. Supaya memotongnya bisa lebih mudah, gunakan pisau yang sangat tajam atau bisa juga dibasahi dengan air terlebih dahulu agar sushi tidak menempel.
foto: YouTube/Dewi Hughes Hypnotherapy
9. Buat mayones sendiri dari daging kelapa dan alpukat. Alpukat bisa memberikan tekstur lebih padat. Sedangkan daging kelapa menambah rasa manis, gurih, dan aroma susu.
foto: YouTube/Dewi Hughes Hypnotherapy
10. Jika teksturnya kurang padat, bisa tambahkan tepung almond yang dibuat sendiri dari kacang almond yang sudah diblender.
foto: YouTube/Dewi Hughes Hypnotherapy
11. Hias sushi dengan biji wijen dan saus mayones homemade agar lebih gurih, berasa, dan juga cantik.
foto: YouTube/Dewi Hughes Hypnotherapy
(brl/lut)RECOMMENDED ARTICLES
- 7 Menu sayur ini dikonsumsi Dewi Hughes, berat badannya turun 75 kg
- 11 Camilan sehat ala Dewi Hughes, bikin kenyang tanpa takut bobot naik
- 7 Trik membuat manisan kolang-kaling, teksturnya empuk dan legit
- 11 Trik Aurel Hermansyah bikin chicken katsu curry, cocok buat sahur
- 6 Cara menyimpan gula merah agar tidak mudah meleleh dan berjamur
- 8 Makanan dihindari Desta saat diet, bobot turun 12 kg dalam 2 bulan
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas