11 Kreasi sayur ala Ashanty, bisa jadi menu hemat dan mudah dibuat
Diperbarui 30 Jun 2022, 12:05 WIB
Diterbitkan 30 Jun 2022, 18:02 WIB
1. Ashanty memasak tauge dan kacang panjang dengan cara ditumis simpel. Dia menambahkan bakso dan tomat sebagai pelengkap.
foto: Instagram/@ashanty_ash
-
5 Cara Ashanty masak makanan sehat, nggak pakai minyak goreng Selain masakan berat, Ashanty juga kerap membuat camilan sehat untuk keluarga.
-
11 Pola makan Ashanty, bikin bugar dan bantu jaga bentuk tubuh ideal Ashanty punya riwayat penyakit autoimun yang bikin ia jauh lebih selektif soal makanan.
-
10 Inspirasi kue ala Ashanty, manis dan menggugah selera Kue bikinan Ashanty ini selalu laris manis disantap oleh orang rumah.
2. Ada juga kecambah kedelai orak-arik yang dimasak dengan sedikit minyak. Selain itu, Ashanty juga menambahkan tahu dan kembang kol supaya menu makannya lebih padat nutrisi.
foto: Instagram/@ashanty_ash
3. Saat membuat sop, Ashanty menggunakan sayur wortel dan kentang. Lantas, untuk membuat kuahnya semakin gurih, dia menggunakan kaldu alami dari air rebusan ayam kampung.
foto: Instagram/@ashanty_ash
4. Sebelum dicampur jadi satu, semua sayuran yang akan digunakan dalam pembuatan bakwan ini direbus terlebih dahulu supaya proses menggorengtidak telalu lama dan menyerap banyak minyak.
foto: Instagram/@ashanty_ash
5. Kerap membuat aneka tumisan, kali ini Ashanty menggunakan kembang kol sebagai bahan utamanya. Dia juga menambahkan telur supaya menu makannya ini juga mengandung protein tinggi.
foto: Instagram/@ashanty_ash
6. Walau diberi nama sayur jamur, namun masakan Ashanty ini juga dibuat dengan tambahan sayur lain seperti kembang kol dan wortel.
foto: Instagram/@ashanty_ash
7. Ashanty mengolah kacang panjang bersama telur dan dimasak orak-arik. Supaya lebih sedap, diam menambahkan irisan bawang putih dan bawang merah.
foto: Instagram/@ashanty_ash
8. Petai umumnya digunakan sebagai bahan tambahan pada masakan, namun berbeda dengan Ashanty yang mengolahnya sebagai bahan utama dan dimasak dengan bumbu kecap pedas.
foto: Instagram/@ashanty_ash
9. Tumis sayur ala Ashanty dibuat dari sayur kol, sawi putih, wortel, tahu, dan bakso sebagai bahan utamanya.
foto: Instagram/@ashanty_ash
10. Labu siam ala Ashanty diolah menjadi menu tumisan yang simpel dan sederhana. Dia menggunakan daun salam, daun bawang, dan lengkuas agar masakannya semakin sedap.
foto: Instagram/@ashanty_ash
11. Sebagai salah satu masakan khas Korea, japchae dibuat dengan campuran berbagai macam jenis sayur seperti wortel, paprika hijau, jamur, dan bayam.
foto: Instagram/@ashanty_ash
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Inspirasi lauk ala Ayu Dewi, nikmat seakan makan di restoran
- 10 Kreasi olahan ayam ala Shireen Sungkar, mudah ditiru dan antibosan
- 10 Inspirasi masakan rumahan ala Syifa Hadju, mudah ditiru
- 10 Inspirasi masakan ala Ivan Gunawan, bahan dan cara buatnya simpel
- 10 Inspirasi masakan rumahan ala Soimah, ekonomis dan sederhana
- 11 Langkah Nisya Ahmad bikin nasi liwet pakai rice cooker, antiribet
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas