10 Minuman sehat dikonsumsi Natasha Wilona, bisa bantu detoks tubuh
Diperbarui 13 Jul 2022, 11:45 WIB
Diterbitkan 13 Jul 2022, 14:02 WIB
1. Jus bayam merah dan buah.
foto: YouTube/Natasha Wilona
-
9 Makanan dan minuman sehat Natasha Rizky saat diet, bobot turun 7 kg Natasha Rizky mengaku dietnya kali ini lebih menyenangkan ketimbang sebelumnya.
-
10 Inspirasi menu sarapan ala Natasha Wilona, praktis dan kaya gizi Pilih makanan yang sehat dan kaya gizi supaya tubuh dapat menyerap nutrisinya secara maksimal
-
10 Kreasi smoothies ala seleb ini segar dan menyehatkan Salah satunya manfaat smoothies adalah digunakan sebagai detoksifikasi tubuh.
Natasha Wilona membuat jus dari daun kemangi, buah-buahan, wortel, dan bayam merah. Di antara beragam bahan yang dipakai, bayam merah sendiri memiliki kandungan gizi yang sangat tinggi. Dilansir dari healthbenefitsof.org, bayam merah kaya serat, berguna untuk membersihkan sistem pencernaan sekaligus mencegah sembelit.
2. Infused water.
foto: freepik.com
Natasha Wilona juga biasa mengonsumsi infused water untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan memperlancar metabolisme. Infused water yang dikonsumsinya terbuat dari rendaman buah lemon.
Dilansir dari delightfulmomfood.com, infused water membantu tubuh tetap terhidrasi, meningkatkan metabolisme, menghilangkan racun, hingga mendukung kesehatan kulit.
3. Susu.
foto: YouTube/Natasha Wilona
Natasha Wilona biasa minum susu di pagi hari sebagai pendamping sarapan. Selain mengenyangkan, susu juga mengandung manfaat untuk tubuh. Dilansir dari timesnownews.com, mengonsumsi susu dapat meningkatkan kekebalan dan membuat tubuh jadi lebih berenergi.
4. Jus hijau.
foto: YouTube/Natasha Wilona
Ada juga jus yang dibuat oleh Natasha Wilona dari buah pir, wortel, apel, jambu, dan bayam. Jus sayur dan buah ini bisa membantu melancarkan metabolisme sekaligus detoks tubuh.
Dilansir dari deannaminich.com, mengonsumsi makanan atau minuman tinggi serat dapat membantu tubuh menghilangkan racun.
5. Air kelapa.
foto: Instagram/@natashawilona12
Natasha Wilona turut mengonsumsi air kelapa sebagai minuman sehat. Dikenal sebagai minuman kaya manfaat, air kelapa dapat membantu detoks tubuh.
Dilansir dari hindustantimes.com, air kelapa mengandung potasium yang tinggi. Potasium dapat membantu membuang kelebihan air dalam tubuh sehingga berat badan lebih stabil.
(brl/lut)RECOMMENDED ARTICLES
- Cara mencuci daging ayam, antiamis dan tetap segar sampai satu bulan
- 10 Pengganti nasi putih Nagita Slavina, bantu diet sehat saat menyusui
- 10 Hidangan summer party Irish Bella dan Ammar Zoni, lezat dan komplet
- 10 Kreasi masakan rumahan Ayu Ting Ting, praktis dan menggugah selera
- 10 Kreasi camilan ala Putri Titian, praktis dan serba kekinian
- 10 Makanan & minuman dikonsumsi Nadine Chandrawinata, bikin ASI lancar
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas