10 Menu MPASI Felicya Angelista, bikin anak tak bosan & lahap makan
Diperbarui 17 Okt 2022, 16:37 WIB
Diterbitkan 17 Okt 2022, 18:02 WIB
Brilio.net - Sebagai seorang ibu, tentu Felicya Angelista ingin memberikan yang terbaik bagi sang buah hati, Bible. Hal ini termasuk dengan memperhatikan asupan makanan saat pemberian MPASI. Sejak sang anak mulai MPASI pada April 2022 lalu, Felicya Angelista tak sembarangan menyajikan makanan pendamping ASI agar sang anak tumbuh secara sehat.
Seleb kelahiran 1994 ini bahkan selektif dalam memilih bahan makanan yang digunakan untuk membuat MPASI. Meski disibukan dengan banyak aktivitas, namun Felicya terkadang membuat sendiri MPASI untuk Bible. Tak jarang, Felicya mengkreasikan berbagai menu MPASI yang dibuat supaya sang anak tak mudah bosan.
-
10 Bahan masakan MPASI ala Felicya Angelista, gizinya seimbang Setelah tiba di Thailand, Felicya Angelista dan Caesar Hito berburu bahan masakan untuk MPASI sang buah hati.
-
11 Trik Felicya Angelista bikin kaldu untuk MPASI dari daging asli Felicya Angelista sengaja memilih menu dari bahan yang berkualitas dan menyehatkan.
-
10 Masakan rumahan Felicya Angelista, kekinian dan menggugah selera Ada menu spesial dari Felicya Angelista untuk ulang tahun Caesar Hito.
Melalui akun media sosialnya, Felicya kerap membagikan momen sang anak menyantap MPASI dengan lahap. Hal ini tentu menjadi kebahagiaan tersendiri bagi para orang tua seperti Felicya Angelista. Oleh karena itu, dia selalu berusaha memberikan asupan yang terbaik untuk anak perempuannya tersebut.
Penasaran seperti apa menu MPASI ala istri Caesar Hito ini? Berikut 10 menu MPASI ala Felicya Angelista, dirangkum BrilioFood pada Senin (17/10).
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Menu MPASI ala Nikita Willy, simpel dan serba bikin sendiri
- 10 Camilan MPASI ala Audi Marissa, bantu penuhi nutrisi si kecil
- 11 Masakan serba tumis ala Shireen Sungkar, enak dan antibosan
- 10 Kreasi lauk ala Lesty Kejora, sederhana dan menggugah selera
- Kreasi seblak ala 10 seleb, pedasnya bikin menggugah selera
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas