10 Menu diet Aurel Hermansyah usai lahiran, bikin tubuh balik langsing
Diperbarui 7 Jul 2022, 15:02 WIB
Diterbitkan 7 Jul 2022, 16:02 WIB
6. Smoothie.
foto: pexels.com
Selain mengonsumsi buah secara langsung, ia juga biasa mengolahnya menjadi aneka smoothies. Tak cuma itu, Aurel juga beberapa kali memilih oats sebagai isian smoothiesnya.
-
10 Menu sarapan Aurel Hermansyah, dukung diet sehat sambil menyusui Aurel Hermansyah tengah menjalankan diet untuk mengembalikan berat badan idealnya setelah melahirkan.
-
Dinyinyiri meski sudah kurus, Aurel Hermansyah mengeluh serba salah di mata warganet Berhasil turun berat badan 18 kg, perubahan penampilan Aurel Hermansyah tetap tuai omongan miring.
-
10 Masakan Aurel Hermansyah untuk suami, praktis dan menggugah selera Masakan buatan seleb kelahiran 10 Juli 1998 ini juga bisa kamu buat di rumah karena mudah ditiru, lho.
7. Tempe.
foto: pexels.com
Tempe dipilih Aurel Hermansyah sebagai sumber protein harian. Kandungan protein pada tempe tinggi, ampuh menurunkan berat badan sekaligus membuat kenyang lebih lama. Aurel pun jadi dapat mengatasi nafsu makan secara berlebihan.
8. Telur.
foto: pexels.com
Salah satu menu sehat yang dipilih Aurel adalah telur. Biasanya telur dimasak rebus lalu dikonsumsi saat sarapan. Dilansir dari delish.com, kandungan protein pada telur dapat membuat perut kenyang lebih lama.
9. Salmon.
foto: pexels.com
Dilansir dari healthline.com, ikan salmon mengandung asam lemak dan omega-3 yang baik. Kandungan tersebut membuat ikan salmon baik dikonsumsi oleh orang yang sedang diet.
10. Pisang.
foto: pexels.com
Kaya akan serat, pisang dipilih Aurel sebagai camilan. Dilansir dari medicalnewstoday.com, pisang kaya vitamin, mineral, dan serat, namun rendah kalori.
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik jitu hilangkan kutu pada beras, cuma pakai satu bahan dapur
- 10 Cara plating makanan ala Shaloom Razade, bak hidangan restoran
- 11 Inspirasi lauk sehari-hari ala Putri Titian, lezat dan nggak ribet
- 10 Makanan dihindari Baim Wong saat diet, bantu hilangkan lemak
- Cara goreng ikan agar minyak tidak meletup dan lengket di wajan
- 10 Minuman dikonsumsi Clarissa Putri saat diet, pangkas bobot 50 kg
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas